5 Alasan MU Bisa Kalahkan Manchester City di Derby Manchester Liga Inggris

Sabtu, 6 November 2021 - 02:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Marcus Rashford ahli berlari di belakang pertahanan dan lini belakang Manchester City rentan terhadap itu. Ia terlihat tajam sejak kembali dari cedera dan bisa dimainkan dari awal laga.

Selain itu, Rashford juga memiliki waktu istirahat yang baik. Ini berarti bahwa bek sayap Manchester City perlu waspada dan tidak sering-sering membantu serangan.

Edinson Cavani sangat mengesankan dalam kesempatan terbatas yang diberikan kepadanya. Ia dalam performaterbaiknya saat melawan Tottenham Hotspur minggu lalu dan mencetak satu gol.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara Jadon Sancho membuat kesan yang bagus dalam cameo kecilnya ketika melawan Atalanta. MU kini memiliki banyak penyerang yang menawarkan hal sangat berbeda.

Baca Juga :  Ketua MPR Bamsoet: MPR RI Usulkan Nama Forum MPR Dunia

Solskjaer juga cukup bagus dengan pergantian pemainnya dan kedalaman serangan ini bisa menguntungkan MU.

2. MU tak terkalahkan melawan Manchester City dalam 4 pertandingan terakhir Liga Inggris

Manajer MU Ole Gunnar Solskjaer memenangkan lebih banyak pertandingan melawan Manajer Manchester City Pep Guardiola. Setan Merah tidak terkalahkan dalam empat pertemuan terakhir Liga Inggris kontra Man City.

MU telah memenangkan tiga dari empat pertandingan terakhir atas City. Setan Merah mencetak enam gol pada empat laga tersebut, sementara The Citizens hanya satu.

Sebagai legenda MU, Solskjaer juga tahu betapa pentingnya derby ini. Timnya juga tampil baik ketika berada di bawah tekanan, meski kekalahan memalukan dari Liverpool adalah pengecualian.

Baca Juga :  Pemilik Baru Manchester United Siap Lakukan PHK Massal untuk Efisiensi Anggaran

1. Performa Cristiano Ronaldo dan Bruno Fernandes

Bruno Fernandes berada di level yang berbeda musim ini. Dengan kedatangan Cristiano Ronaldo, gol Fernandes telah berkurang karena alasan yang jelas. Tapi, dia menyalurkan energi itu untuk mengatur permainan timnya.

Sejak bergabung dengan Manchester United, Fernandes telah terlibat dalam lebih banyak gol daripada pemain Liga Inggris lainnya di semua kompetisi. Dia sudah menciptakan 37 peluang sejauh ini di Liga Inggris, 12 lebih banyak dari Trent Alexander-Arnold dan Jack Grealish yang berada pada urutan kedua.

Dalam diri Cristiano Ronaldo, Manchester United memiliki salah satu pencetak gol terhebat dalam sejarah. Dia juga dalam performa yang spektakuler.

Baca Juga :  Pemain Manchester United, Manuel Ugarte Terancam Sanksi Larangan Bermain Akibat Kartu Kuning di Liga Inggris

Ronaldo mencetak gol dengan tendangan voli yang luar biasa ke gawang Tottenham Hotspur di Liga Inggris pada pekan lalu. Dia kemudian mencetak dua gol melawan Atalanta di Liga Champions.

Ketika dalam performa seperti itu, Ronaldo sulit untuk dibungkam. Begitu juga dengan Bruno Fernandes yang membuat hampir empat peluang besar per pertandingan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber : Liputan6.com

Berita Terkait

Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Pegunungan oleh Presiden Prabowo Berlangsung Khidmat
Bupati TTU Falent Kebo Rayakan Paskah di Wini, Komitmen Dukung Pembangunan Gereja
Bupati Halmahera Selatan Tegaskan Sanksi Pemotongan TPP bagi Pegawai Tak Disiplin
Menteri Bahlil Lahadalia Pulang Kampung ke Fakfak, Disambut Bupati Fakfak Prosesi Adat
Wali Kota Tidore Tinjau Puskesmas, Prioritaskan Peningkatan Fasilitas Kesehatan
Bupati TTU Pangkas Anggaran Perjalanan Dinas, Hemat Rp34 Miliar untuk Sektor Prioritas
Momen Pertumbuhan Ekonomi Terlewati, Prabowo Menghancurkan Mimpi Indonesia Emas
AMPG Golkar Gelar Pengajian Ideologi Kebangsaan, Fokus Rekrut Anak Muda
Tag :

Berita Terbaru

Teraju

Mengenal Budaya dan Perkembangan Tiongkok dari Dekat Bersama chinainmyeyes.com

Daerah

Berdalil Efisiensi Anggaran Pembangunan Jalan Pulau Obi Dibatalkan, Pemerintahan Serly-Sarbin Diresahkan 

Oplus_131072

Daerah

Gegara Minuman Keras Seorang Pemuda  Desa Silang, Menjadi Korban Penganiyaan

(Foto: Fraksi PSI Jakarta)

DKI JAKARTA

August Hamonangan Menolak Kebijakan Parkir di Kantor Kecamatan, Wali Kota Juga Kena Tarif

Forum Bisnis Indonesia-Estonia -Detik Indonesia/disway.id/Bianca Khairunnisa-

Ekonomi & Bisnis

Kadin Indonesia dan Estonia Sepakat Bekerja Sama, Eropa Jadi Target Pasar

Gubernur Sulsel Andi Sudirman (tengah) pimpin Kick Off South Sulawesi Investment Challenge (SSIC) 2025 yang menjadi bagian dari Forum Pinisi Sultan di Ruang Pola Kantor Gubernur Sulsel, Selasa,(22/4/2025). Detik Indonesia/ANTARA/HO-Humas Pemprov Sulsel (1)

SULAWESI SELATAN

Gubernur Sulsel Bentuk Tim Promosi Investasi untuk Ciptakan Konglomerat Lokal

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 12:13 WIB

Pengadaan Gabah Sulsel Melebihi Target, Gubernur Andi Sudirman Sampaikan Terima Kasih

Minggu, 20 April 2025 - 21:59 WIB

Gubernur Sulsel Bersama KASAL Serahkan Kapal Nelayan di Takalar

Sabtu, 19 April 2025 - 11:39 WIB

Gubernur Andi Sudirman Tegaskan Komitmen Atasi Stunting di Sulawesi Selatan

Rabu, 16 April 2025 - 11:24 WIB

Gubernur Sulsel Tinjau Objek Wisata Air Panas Pincara

Selasa, 1 April 2025 - 09:29 WIB

Gerakan Bersih Masjid : PRIMA DMI Sulsel laksanakan pesan Jusuf Kalla

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:54 WIB

IKA FHUH Gelar Halal Bihalal dan Musyawarah Alumni, Targetkan 2000 Peserta

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:21 WIB

Setelah Retret di Akmil, Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin Siap Jalankan Agenda Kerja

Kamis, 12 Desember 2024 - 22:04 WIB

JAMAN 08 Desak Presiden RI Pecat Menpora Dito

Berita Terbaru

Teraju

Mengenal Budaya dan Perkembangan Tiongkok dari Dekat Bersama chinainmyeyes.com

Rabu, 23 Apr 2025 - 22:56 WIB

Daerah

Berdalil Efisiensi Anggaran Pembangunan Jalan Pulau Obi Dibatalkan, Pemerintahan Serly-Sarbin Diresahkan 

Rabu, 23 Apr 2025 - 21:38 WIB

Oplus_131072

Daerah

Gegara Minuman Keras Seorang Pemuda  Desa Silang, Menjadi Korban Penganiyaan

Rabu, 23 Apr 2025 - 21:37 WIB

(Foto: Fraksi PSI Jakarta)

DKI JAKARTA

August Hamonangan Menolak Kebijakan Parkir di Kantor Kecamatan, Wali Kota Juga Kena Tarif

Rabu, 23 Apr 2025 - 19:43 WIB

Forum Bisnis Indonesia-Estonia -Detik Indonesia/disway.id/Bianca Khairunnisa-

Ekonomi & Bisnis

Kadin Indonesia dan Estonia Sepakat Bekerja Sama, Eropa Jadi Target Pasar

Rabu, 23 Apr 2025 - 17:40 WIB