Kisah Inspiratif, Kepsek Ini Rela Berjualan Kasbi Untuk Bangun Madrasah Aliyah Al-Islah

Senin, 27 September 2021 - 02:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA, SANANA – Kisah perjalanan Hj. Isra Sibela membangun sekolah Madrasah Aliyah Al-Islah, Desa Waigoiyofa, Kecamatan Sulabesi Timur, Kabupaten Kepulauan Sula (Kepsul), Maluku Utara.

Saking cintanya pada pendidikan, Isra rela berjualan kasbi (ubi) untuk membangun sekolah.

Isra bekerja keras dan meminta dukungan dari masyarakat desa Waigoiyofa dan para sesepuh desa Waigoiyofa yang saat ini berada di perantauan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya selaku kepala sekolah belum pernah minta uang satu rupiah ke Pemda Kepsul dan Kementerian Agama, satu rupiah pun tidak bahkan pada masyarakat desa,” ungkap Hj. Isra. Senin (27/09/2021).

Lanjut Isra, saat ini siswa-siswi sudah kelas II dengan jumlah siswa 19 orang dan guru 25 orang semuanya sarjana.

Baca Juga :  Cegah Intimidasi Pada Warga, ini Kata Danki Brimob Sula

“Anak desa kami pada kesempatan ini sebanyak 57 orang sarjana. Jadi untuk saat ini baru 25 orang yang saya amankan dan sisanya seperti apa di luar saya tidak tahu bagaimana nasib mereka. Kapan mereka-mereka ini punya lapangan kerja,” katanya.

Terus terang, kata Isra, dengan berlinang air mata, dirinya berupaya untuk menjual Kasbi (Ubi) untuk belikan cat.

“Ada sekolah Satu Atap yang sudah ditinggalkan dan di sana ada bangunan SMP. Sekolah yang sudah rusak dan mulai hancur semua bahkan cat juga tidak ada. Dianggap itu sudah menjadi bangunan tua di Desa Waigoiyofa dan itu saya fungsikan.” Tuturnya.

“Guru-guru honorer tidak mendapat satu Rupiah pun tapi mereka masih tetap semangat untuk sama-sama membangun sekolah Madrasah Aliyah Al-Islah di desa Waigoiyofa. Alhamdulilah saat ini mereka masih tetap setia dengan saya,” bebernya

Baca Juga :  Pemekaran Pulau Mangoli Masih Dalam Tahap Pembahasan dan Pengelolaan Data

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia
Menteri UMKM Maman Abdurrahman Dorong Pemprov Kalbar Tunjukkan Kinerja Lebih Baik dari Pemerintahan Sebelumnya
Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi
Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi
Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset
Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:45 WIB

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia

Jumat, 18 April 2025 - 15:18 WIB

Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi

Jumat, 18 April 2025 - 14:43 WIB

Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi

Jumat, 18 April 2025 - 14:13 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset

Jumat, 18 April 2025 - 09:03 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 17 April 2025 - 23:37 WIB

Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Kamis, 17 April 2025 - 17:00 WIB

Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:57 WIB

Empat IKA Fakultas Trisakti Menyerahkan Surat Dukungan Kepada Maman Abdurrahman di Pra RUA

Berita Terbaru