DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Namanya Salwa Rafila, akrab disapa Fila, mahasiswi Universitas Indonesia ini memiliki segudang prestasi dalam dan luar negeri.
Fila menyebutkan prestasi yang telah ia raih dalam tiga tahun terakhir diantaranya adalah Top 5 out of 646 mahasiswa berprestasi Nasional Indonesia 2021 dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, mahasiswi berprestasi utama Universitas Indonesia 2021, Oustanding delegation/ 1st Runner Up for Harvard Dubai MUN, Best delegate/winner for European MUN Maastricht, Netherlands.
“Selain itu juga, ada Fav winner business pitch by IDEAS PPI Belanda, Participant of Pemuda delagasi Indonesia – Australia, dan Indonesia representative for Marvel Worldwide Redcarpet event, Singapore,” katanya kepada wartawan, Senin (06/06/2022).
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Bahkan, putri dari pasangan bapak Arief Salman dan ibu Nurquraisyin sedang menjalankan advokasi yang dinamakan dengan ‘Bonding’.
“Bonding merupakan kepanjangan dari Create Bond to Understanding, yaitu aplikasi berbasis augmented reality berupa edukasi e-learning dalam bentuk 3d seperti gambar binatang, fitur kesehatan, dan lainnya,” ucap pemilik akun instagram @raafila
Penulis | : |
Editor | : |
Sumber | : |
Halaman : 1 2 Selanjutnya