Empat Senator Aceh DPD RI Asal Aceh Bantu Korban Banjir Di Aceh Tamiang

Rabu, 2 November 2022 - 21:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, ACEH TAMIANG – Empat Senator DPD RI Asal Aceh Peduli, mengirim bantuan kepada korban banjir di Aceh Tamiang yang terjadi beberapa hari ini.

Bantuan berupa bahan pangan yang dikirim dari empat orang anggota DPD RI asal Aceh itu, tiba di Aceh Tamiang pada Selasa (1/11/2022) sore, dan langsung diserahkan ke posko pengendalian banjir di Kantor BPBD Aceh Tamiang.

Sementara Kepala Dinas Sosial Aceh Tamiang Zukfiqar mengatakan, bantuan berupa bahan pangan itu merupakan sumbangan dari empat anggota DPD RI di Jakarta diantaranya, Sudirman atau Haji Uma, Fadhil Rahmi, Fachrulrazi, dan Abdullah Puteh.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan bahwa, tambahan pasokan pangan tersebut, diakuinya, sangat penting mengingat kondisi banjir di Aceh Tamiang semakin parah.

Baca Juga :  Haji Uma Gelar Rapat dengan BPK RI, Bahas Pemotongan Gaji Sekdes Aceh Utara dan Minta BPK RI Lakukan Pemeriksaan

“Stok kita menipis karena semua kecamatan sudah mengambil bantuan ke posko,” kata Zulfiqar.

Dia mengatakan, kondisi saat ini hujan deras masih terjadi di wilayah hulu, sehingga banjir kiriman ke wilayah lain masih sangat memungkinkan. Kondisi sangat paeah ini disebabkan oleh kondisi air laut yang sedang pasang.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Gibran Minta Mendikdasmen Hapus Sistem Zonasi
Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan
Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024
Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan
Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029
Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis
Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada
Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 21:18 WIB

Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 21:18 WIB

Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024

Kamis, 21 November 2024 - 12:52 WIB

Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis

Kamis, 21 November 2024 - 04:07 WIB

Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada

Rabu, 20 November 2024 - 20:48 WIB

Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 

Rabu, 20 November 2024 - 13:43 WIB

Debat Kedua Dampak Pertambangan, MK-BISA Skak Sherly soal Jabatan Komisaris Tambang

Selasa, 19 November 2024 - 21:53 WIB

Pemkot Tidore Gelar Rakor Percepatan Puskesmas Menjadi BLUD

Selasa, 19 November 2024 - 21:49 WIB

Cuti Kampanye Berakhir 23 November Safitri Malik Soulisa Akan Pantau Persiapan Pelaksanaan Pilkada 2024

Berita Terbaru

Nasional

Gibran Minta Mendikdasmen Hapus Sistem Zonasi

Jumat, 22 Nov 2024 - 09:39 WIB