DETIKINDONESIA.CO.ID, BIREUEN – Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Bireuen Abdul Hamid S.Pd.M.Pd, mengapresiasi kinerja Kepala SLB YTC Kuta Blang Bireuen Rusli S.Pd yang selama ini sudah bersusah payah membangkitkan semangat siswa dan siswi disekolah itu, apalagi siswa SLB memiliki siswa tuna netra, tunarunggu, autis dan lain lain dimana sifat mereka tidak sepurna seperti kelayakan siswa yang ada disekolah lain pada umumnya.
“Jadi untuk membimbing mereka agak sedikit sulit”, ungkap Abdul Hamid.
Namun pada saat kunjungan kinerja Kacabdin beberapa hari lalu, dia melihat pembelajaran kurikulum merdeka (PKM) berjalan baik, dewan guru serius mengajarkan siswa dan siswi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Semua siswa sudah memiliki skill yang sempurna, salah satunya siswa sudah bisa menjahit serta memiliki ketrampilan lainnya, mereka sudah mandiri.
Penulis | : Hendra |
Editor | : Admin |
Sumber | : |
Halaman : 1 2 Selanjutnya