Dihantam Gelombang Pasang, Talud Penahan Ombak di Desa Kabau Pantai Rusak Parah

Minggu, 25 Desember 2022 - 18:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SANANA – Akibat cuaca ektrim disertai angin kencang dan gelombang pasang menghantam talud penahan ombak dibibir pantai, Dusun satu, Desa Kabau Pantai, Kecamatan Sulabesi Barat, Kabupaten Kepulauan Sula (Kepsul), Maluku Utara mengalami kerusakan parah.

Hantaman gelombang pasang itu begitu keras, hingga dapat meyebabkan kerusakan pada talud penahan ombak yang dibangun sejak tahun 2019 lalu.

Tidak hanya kerusakan pada talud saja, melainkan beberapa rumah warga yang berdekatan dengan bibir pantai itu pun digenangi air pasang akibat diterobosi gelombang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikabarkan kondisi gelombang laut itu terjadi pada, Sabtu (25/12/2022) kemarin, sampai saat ini kondisi tersebut masih tetap sama hingga hal itu membuat warga sekitar panik dan berhati-hati.

Baca Juga :  Bawaslu Sula Gelar Bimtek Penyusunan Laporan Keuangan

Kepala Desa (Kades) Kabau Pantai, Murid Umamit, saat dikonfirmasi media ini, Minggu (25/12/2022) mengatakan, terjadinya cuaca ekstrim sehingga air laut bisa masuk atau merembet ke rumah warga.

“Saya sudah sampaikan kepada Pak Sekdes agar segera membuat Surat Permohonan kepada Pemerintah Daerah yakni Badan Penanggulangan Bencana Daerah untuk segera tanggap darurat,”kata Kades Kabau Pantai, Murid Umamit.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Saf
Editor :
Sumber : Murid Umamit

Berita Terkait

Habiskan Ratusan Miliar, Trio Kasuba Tak Mampu Tuntaskan Pembangunan Masjid Raya Halsel 
Pertemuan Dua Putra Terbaik: Bersatu Demi Masa Depan Malut 
Kirim Foto di Grup WA, Sekda Maluku Utara Diduga Kampanyekan Sherly-Sarbin
Masa Padati Kampanye Akbar Paslon Gubernur Malut Husain-Asrul 
Serah Terima Tugas Usai Cuti Kampanye, Safitri Malik Kembali Sebagai Bupati Bursel
Pemkot Tidore Kepulauan Raih Penghargaan SDGs 2024
HAS: Berkomitmen Besar Seluruh Proses Reformasi Birokrasi dimulai Dengan digitalisasi 
“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 19:20 WIB

Presiden Prabowo Subianto Tiba di Tanah Air Usai Kunjungan Kenegaraan, Bawa Oleh-oleh 294 Triliun

Sabtu, 23 November 2024 - 13:54 WIB

Maruar Sirait: Anies Dukung Pramono Bangunkan Macan Tidur, Namanya Jokowi dan Prabowo

Sabtu, 23 November 2024 - 13:45 WIB

Ahok Hadiri Kampanye Akbar Pramono-Rano di GBK

Sabtu, 23 November 2024 - 13:31 WIB

Pilkada Banten 2024: Probowo Ajak Warga Pilih Andra Soni-Dimyati

Jumat, 22 November 2024 - 22:29 WIB

KPU RI Nyatakan Cagub Abdul Faris Umlati Bisa Kembali Ikut Pilkada

Jumat, 22 November 2024 - 12:54 WIB

Hadiri Kampanye Pakai Baret Orange, Anies Resmi Dukung Pramono-Rano di Pilgub Jakarta

Jumat, 22 November 2024 - 09:39 WIB

Gibran Minta Mendikdasmen Hapus Sistem Zonasi

Kamis, 21 November 2024 - 15:08 WIB

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Berita Terbaru

Daerah

Pertemuan Dua Putra Terbaik: Bersatu Demi Masa Depan Malut 

Minggu, 24 Nov 2024 - 20:46 WIB