Saka Bhayangkara Polres Mamasa, Sabet Juara 2 Umum Jajaran Polda Sulbar

Minggu, 12 Maret 2023 - 17:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, MAMASA – Satuan Karya Pramuka (Saka) Bhayangkara Polres Mamasa Polda Sulawesi Barat Meraih Prestasi cukup Membanggakan dalam Lomba Karya Saka Bhayangkara Tingkat Daerah Sulawesi Barat (Lokabhara) 1 Sejajaran Polda Sulbar Tahun 2023. Sabtu 11 Maret 2023.

Saka Bhayangkara Polres Mamasa dibawah asuhan Kapolres Mamasa Akbp Harry Andreas serta Kasat Binmas Akp Muhammad Jalil, Memenangkan 8 Item Lomba yang dilombakan dalam Lomba Karya Saka Bhayangkara Tingkat Daerah Sulawesi Barat.

Seluruhnya ada 8 (delapan) lomba yang berhasil diraih diantaranya Juara 1 Lomba Perkusi, Juara 1 Lomba Senam Lantas, Juara 1 Lomba Drama Tptkp Lantas, Juara 1 Lomba Vocal Grup, Juara 2 Lomba Tari Kreasi, Juara 3 Lomba Foto Seru, Juara Favorit Lokabhara dan Juara Tergiat Lokabhara Dengan total point 22 berhasil membuat Pramuka Saka Bhayangkara Polres Mamasa menjadi Juara 2 Umum se jajaran Polda Sulbar.

Sementara itu Kapolres Mamasa, menyatakan rasa bahagianya lewat ungkapan syukur

“Alhamdulillah berkat perjuangan dan kerja kerasnya, Saka Bhayangkara binaan Polres Mamasa berhasil meraih Juara 2 Umum se jajaran Polda Sulbar yang digelar pada tahun ini”

Atas keberhasilan itu, dirinya pun mengungkapkan apresiasi dan rasa bangganya kepada Tim Pramuka tersebut yang selama ini berlatih dan menempa diri dibawah binaan Polres Mamasa.

“Selamat kepada Saka Bhayangkara binaan Polres Mamasa atas keberhasilan yang telah diraih ini, semoga untuk kedepannya dapat terus ditingkatkan menjadi lebih baik lagi” Ucap Kapolres.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Fiqram
Sumber :

Berita Terkait

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”
Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan
Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn
Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!
Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul
Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD
PT.Tim Subkon-Nya PT, GMS Digugat Terkait Pembayaran Hak 
Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 00:44 WIB

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”

Sabtu, 23 November 2024 - 23:33 WIB

Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan

Sabtu, 23 November 2024 - 22:03 WIB

Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn

Sabtu, 23 November 2024 - 20:41 WIB

Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!

Sabtu, 23 November 2024 - 20:31 WIB

Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti

Sabtu, 23 November 2024 - 17:55 WIB

Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul

Sabtu, 23 November 2024 - 17:49 WIB

Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Sabtu, 23 November 2024 - 17:23 WIB

Deklarasi Dukungan: Relawan Hijau Hitam Siap Menangkan Ridwan Kamil dan Suswono

Berita Terbaru

Berita

Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:31 WIB