Halal Bihalal BPN HIMEDIA, Ini Langkah Awal Pengusaha Media untuk Indonesia

Rabu, 3 Mei 2023 - 12:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Badan Pimpinan Nasional Himpunan Media Indonesia (BPN HIMEDIA) Kembali Menggelar Hal Bihalal pasca idul fitri 1444 H Kemarin, Selasa (2/5/2023) di Gedung psi Jakarta.

Acara Halal Bihalal juga hadir sejumlah Pimpinan Nasional antara lain Pendiri sekaligus Ketua Umum Muliansyah Abdurrahman, Sekretaris Jendral Denny Wahyudi, Wakil Ketua Umum Laode Juhari, Wakil Ketua Umum Cahyo Wibowo, Wakil Ketua Umum Solihin, Wakil Ketua Umum Eva, Bendahara Umum Anna dan sejumlah Pengurus teras lain yang menyempatkan diri hadir.

“Forum hari ini adalah forum silaturrahmi pimpinan nasional pengusaha media, semoga Halal Bihalal hari ini menjadi langkah awal untuk kebangkitan media Indonesia, karena kami tergolong pengusaha – pengusaha media”. Ujar Muliansyah saat Memberi Sambutan.

Muliansyah menambahkan Jika banyak sekali asosiasi – asosiasi media, semoga HIMEDIA menjadi alternatif asosiasi pengusaha media yang terus membangun terobosan bagi pengusaha – pengusaha media yang dari kecil, sedang hingga besar. Terang Bang Mul, Nama Akrab Muliansyah

Sementara Sekjen Wahyudi terus menyentil agar media – media di Indonesia segera melengkapi legalitasnya, agar menjadi media yang benar – benar bisa di pertanggungjawabkan saat ada yang komplen atau di somasi. Kata Pemilik Media Redaksi Indonesia ini.

Laode Juhari selaku Waketum I juga mengingatkan kepada para pemilik media dan jurnalis, harus saling melengkapi satu sama lain, supaya sinergi itu menjadi satu kesatuan yang kuat untuk kita semua. Pungkas Laode Juhari yang Juga CEO Nawa Cita News.

Baca Juga :  Pangdam XVII/Cenderawasih Dikukuhkan Menjadi Bapak Asuh Anak Stunting Papua

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Mufik
Sumber :

Berita Terkait

POSSI Kota Ternate Gelar Open Turnamen Finswimming dan Oba Festival Olahraga KONI 2025 di Taman Falazawa 1
PB-Formmalut Jabodetabek Desak Evaluasi Kapolda Malut & Copot Kapolres Haltim serta Cabut Izin PT STS Yg Mengisahkan Korban Pada Warga. 
Dharma Wanita Persatuan Kota Ternate Gelar Kegiatan “Wahana Edukasi Terhadap Anak
Peserta RUA Terima Laporan Pertanggungjawaban Pengurus IKA Trisakti Periode 2021-2025
Silaturahmi DPP Garuda AstaCita Nusantara dan Kemenkumham RI, Dorong Sinergi Program Nasional
SPTJ Transjakarta Hadiri Konsolidasi Aliansi SP BUMD Jaya untuk May Day 2025
Peringati 26 Tahun, Ternate Siap Melangkah ke Era Baru Pembangunan
Mendagri Tegaskan: Daerah Wajib Adaptif, Kadri Laetje Serukan Semangat di Hari Otda ke-29

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Papua Pegunungan Tegaskan Pentingnya Persatuan dalam Pesta Rakyat di Sentani

Jumat, 25 April 2025 - 14:12 WIB

Elisa Kambu Harap BPK Lakukan Audit LKPJ dengan Objektivitas Tinggi

Rabu, 23 April 2025 - 14:18 WIB

Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Pegunungan Sampaikan Terima Kasih dan Salam Perpisahan ke Provinsi Induk

Sabtu, 19 April 2025 - 16:07 WIB

Prabowo Resmikan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Papua Pegunungan serta Bangka Belitung

Kamis, 17 April 2025 - 16:45 WIB

Gubernur Elisa Kambu Lantik Sekda Baru Kabupaten Maybrat di Awal Masa Jabatannya

Kamis, 17 April 2025 - 11:25 WIB

Bupati Waropen Kunjungi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, Tegaskan Komitmen Literasi dan Dokumentasi Daerah

Senin, 14 April 2025 - 16:38 WIB

PT Freeport Indonesia Berikan Dukungan untuk Liga 4 Regional Papua Tengah

Senin, 14 April 2025 - 12:39 WIB

Bupati Waropen FX Mote Tak Terburu-Buru Reshuffle Jabatan, Utamakan Evaluasi Kinerja ASN

Berita Terbaru

Ketua KADIN Indonesia Anindya Bakrie (Detik Indonesia/KONTAN)

Ekonomi & Bisnis

Kadin Menilai Turki dan Uni Eropa Berpotensi Menjadi Pasar Ekspor Baru

Senin, 28 Apr 2025 - 16:15 WIB