Relawan Jokowi LRJ: BUKAN PETUGAS PARTAI

Kamis, 20 Juli 2023 - 13:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RIDWAN HANAFI

RIDWAN HANAFI

Oleh : RIDWAN HANAFI – (Sekjend LRJ)

Jakarta, Sekjend Laskar Rakyat Jokowi (Ridwan Hanafi) menyikapi informasi adanya pemecatan (pemberhentian) sesama relawan LRJ, yang tidak sejalan dalam dukungan Capres/Cawapres pada pemilu 2024 akan datang.

Menurut Ridwan, relawan LRJ sejak awal dideklarasikan adalah menghimpun para pendukung Jokowi saat menjelang Pilpres 2014 dan 2019, dalam bentuk perkumpulan atau komunitas, hal ini didasarkan atas kesamaan pemahaman dalam Visi yaitu mendukung, memenangkan dan mengawal program presiden Jokowi, tampa ada tujuan maksud tertentu, contohnya seperti ingin mendapat jabatan komisaris atau semacamnya bukan itu semangat kami. sampai sejauh ini kami mandiri, independen dan tidak terikat dengan partai atau capres tertentu.

Lanjut Ridwan, relawan LRJ bukan Organisasi Masyarakat (ormas) atau sayap partai tertentu, ini hanya sifatnya partisan tidak di kategorikan ormas. Sebab sesuai syarat dan ketentuan Undang undang Ormas harus berbadan hukum yaitu surat keputusan (SK) Menteri KUMHAM. Karena bagi kami dalam demokrasi modern adalah kemerdekaan menyampaikan pikiran tampa adanya intimidasi, Itulah esensi dalam relawan LRJ. Silakan saja kawan kawan menyampaikan dukungan atau gagasan atas sandaran sebagai relawan Monggo silahkan, kalian bukan petugas partai. Lucunya lagi rapat Pleno LRJ hari ini Minggu, 16 Juli, kok dilaksanakan tempat relawan Capres tertentu, harusnya sekertariat LRJ dong.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : RIDWAN HANAFI
Editor : YULI A.H
Sumber :

Berita Terkait

Catatan Politik Senayan; Prioritaskan Program dengan Berpijak Pada Aspirasi Publik
Politik di Spice Islands
Transmigrasi Bukan Solusi Kesejahteraan Bagi Penduduk Orang Asli Papua
Implementasi Disertasi Menteri Bahlil: Pembentukan SATGAS Hilirisasi Berkeadilan dan Berkelanjutan Mendesak Dipercepat
Rancu Produk Hukum Pelantikan Presiden & Wakil Presiden
Kerek Lamok dan Wunuk Kerek
Perempuan Lani dan Cawat Tali
Sahabatku, Sukiman Yang Syahid Dalam Mencari Nafkah

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 13:54 WIB

Maruar Sirait: Anies Dukung Pramono Bangunkan Macan Tidur, Namanya Jokowi dan Prabowo

Sabtu, 23 November 2024 - 13:45 WIB

Ahok Hadiri Kampanye Akbar Pramono-Rano di GBK

Sabtu, 23 November 2024 - 13:31 WIB

Pilkada Banten 2024: Probowo Ajak Warga Pilih Andra Soni-Dimyati

Sabtu, 23 November 2024 - 10:42 WIB

PT.Tim Subkon-Nya PT, GMS Digugat Terkait Pembayaran Hak 

Jumat, 22 November 2024 - 22:29 WIB

KPU RI Nyatakan Cagub Abdul Faris Umlati Bisa Kembali Ikut Pilkada

Jumat, 22 November 2024 - 17:44 WIB

Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%

Jumat, 22 November 2024 - 13:24 WIB

PKB Sebut Safitri-Hemfri Akan Menang 65 Persen di Pilkada Bursel

Jumat, 22 November 2024 - 13:13 WIB

Kampanye Pasangan ARUS PBD Usai Putusan Mahkamah Agung

Berita Terbaru

DKI JAKARTA

Ahok Hadiri Kampanye Akbar Pramono-Rano di GBK

Sabtu, 23 Nov 2024 - 13:45 WIB

Daerah

PT.Tim Subkon-Nya PT, GMS Digugat Terkait Pembayaran Hak 

Sabtu, 23 Nov 2024 - 10:42 WIB