Ada Apa Kader PDIP, Prabowo Dan Budiman Deklarasi Di Jawa Tengah

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 06:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deklarasi relawan Prabowo Subianto-Budiman Sudjatmiko atau Relawan Prabu di Pantai Marina Semarang, (detikindonesia.co.id)

Deklarasi relawan Prabowo Subianto-Budiman Sudjatmiko atau Relawan Prabu di Pantai Marina Semarang, (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA  –  Bakal calon presiden dari Partai Gerindra, Prabowo Subianto, hadir dalam deklarasi Relawan Prabowo-Budiman Bersatu (Prabu) di kawasan Pantai Marina Semarang. Budiman Sudjatmiko yang juga politikus PDIP turut hadir di lokasi.

Deklarasi tersebut berlangsung di Marina Convention Center, Semarang sekitar pukul 15.00 WIB. Pantauan detikindonesia.co.id di lokasi, Jumat (18/8/2023), terlihat massa relawan memadati area Marina Convention Center.

Massa relawan nampak kompak dengan seragam kaos bergambar wajah Prabowo-Budiman Sudjatmiko. Sejumlah atribut Prabu juga sudah terpasang di dalam Marina Convention Center hingga di sekitaran kawasan Pantai Marina.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan, area parkir telah dipenuhi oleh bus. Sedangkan di luar panggung juga disediakan stand UMKM serta satu panggung yang mengarah ke lautan.

Baca Juga :  Mulai Terkuak, Pusaran Kasus BTS Kominfo Diduga Mengalir Edward Hutahaean

Budiman tiba terlebih dulu di acara tersebut dengan mengenakan baju batik merah. Beberapa menit kemudian Prabowo Subianto menyusul tiba.

Prabowo terlihat mengenakan pakaian yang biasa digunakannya berupa baju safari warna krem.

Prabowo tiba sekitar pukul 15.30 WIB. Dia disambut oleh Budiman serta Ketua dan Sekretaris Relawan Prabu.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI
Sumber : DETIKNEWS

Berita Terkait

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029
Bertemu Jajaran Bappebti, Bamsoet Apresiasi Beroperasinya Bursa Kripto Indonesia 
Bahlil Optimis Golkar Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024
KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas
Mardiono Beri Sinyal Maju Sebagai Ketua Umum PPP
Jokowi Hadiri Kampanye Terbuka Paslon Luthfi-Yasin di Purwokerto
Ketua DPD RI Siap Bentuk Pansus Judi Online
Kemampuan dan Dedikasi Mr. Darmono Memang Layak Pimpin PLN Persero

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 15:49 WIB

Politik di Spice Islands

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Transmigrasi Bukan Solusi Kesejahteraan Bagi Penduduk Orang Asli Papua

Minggu, 10 November 2024 - 12:57 WIB

Implementasi Disertasi Menteri Bahlil: Pembentukan SATGAS Hilirisasi Berkeadilan dan Berkelanjutan Mendesak Dipercepat

Selasa, 5 November 2024 - 16:12 WIB

Rancu Produk Hukum Pelantikan Presiden & Wakil Presiden

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:20 WIB

Kerek Lamok dan Wunuk Kerek

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:13 WIB

Perempuan Lani dan Cawat Tali

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:14 WIB

Sahabatku, Sukiman Yang Syahid Dalam Mencari Nafkah

Rabu, 23 Oktober 2024 - 19:30 WIB

Papua Bukan Tanah Kosong

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB