Setya Kita Pancasila Provinsi Sulsel Menilai Panitia HUT RI 2023 Pemprov Sulsel Kelas Amatiran

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 14:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, MAKASSAR  –  Polemik pergantian sepihak pembaca doa saat upacara perayaan Hari Kemerdekaan 17 Agustus Republik Indonesia (RI) di Rumah Jabatan (Rujab) Gubernur Sulsel semakin menuai banyak kritikan dan kecaman. (17 Agustus 2023)

Pasalnya, detik-detik menjelang upacara pengibaran bendera pembaca doa yang di undang secara resmi (Kementrian Agama Provinsi Sulsel) mendadak diganti jelang upacara peringatan HUT RI ke-78 di Rumah Jabatan Gubernur Sulawesi Selatan.

Ketua Umum Setya Kita Pancasila Provinsi Sulawesi Selatan, Ali Fauzi Mahmuda angkat bicara perihal kejadian ini. Menurutnya ini bagian dari perilaku tidak terpuji dan ketidakprofesionalan sebagai aparat pemerintahan setingkat provinsi, kelas amatiran. Ini bukan miskomunikasi, tapi kesengajaan. Terlebih pejabat yang ditunjuk mewakili Kepala Kanwil sudah mengkonfirmasi kepada pihak panitia perihal kehadirannya.

“Menurut saya tidak cukup dengan menyatakan misskomunikasi, dan kami Setya Kita Pancasila Provinsi Sulawesi Selatan menganggap tidak hina jika Gubernur Sulawesi Selatan yang langsung menyampaikan permohonan maaf, sebagai tanggung jawab moral pimpinan terhadap sebuah kesalahan yang sangat tidak bisa ditolerir yang dilakukan oleh bawahan, ini bukan kesalahan personal tapi kesalahan dan pelecehan institusi besar Kementerian Agama”

Apabila Bapak Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan tidak meminta maaf maka jangan menyalahkan jika masyarakat menilai Gubernur mengetahui pergantian ini dari awal, bukan tiba-tiba saat jelang upacara dilaksanakan.

Jadi sebaiknya Gubernur meminta maaf secara langsung, agar polemik ini tidak berkepanjangan dengan eskalasi yang lebih besar, tutup Ali Fauzi Mahmuda.

Baca Juga :  Santri Dukung Ganjar Wilayah SulSel Gencar Lakukan Silaturrahmi Tokoh di Tiga Kabupaten

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Ibrahim
Editor : Yuli
Sumber :

Berita Terkait

Gubernur Malut Luncurkan KIP Kuliah Daerah, Direspons Positif Pemerintah Pusat
Kapolda Maluku Utara Didorong Tindak Tegas Ahmad Hi. Djaim atas Dugaan Penghinaan dan Provokasi ke Kesultanan Tidore
Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 11:57 WIB

Kevin Wu Desak Pemprov DKI Gratiskan Transportasi untuk Seluruh Pengurus Tempat Ibadah

Kamis, 17 April 2025 - 09:31 WIB

Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Bertemu Kepala Dinas Ketenagakerjaan DKI Jakarta

Rabu, 16 April 2025 - 14:48 WIB

PSI Desak Bank DKI Atasi Masalah Pencairan Dana KJP Plus

Rabu, 16 April 2025 - 08:26 WIB

Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Matangkan Struktur dan Komitmen Bersama untuk para pekerja di BUMD DKI Jakarta

Jumat, 11 April 2025 - 10:16 WIB

Dugaan Kejahatan Siber di Bank DKI, Francine PSI Minta Dirut Buka-Bukaan Hasil Audit Forensik

Rabu, 9 April 2025 - 19:55 WIB

Bank DKI dan Semangat Tiga Pilar SPTJ: Pelajaran Penting bagi Serikat Pekerja BUMD

Rabu, 9 April 2025 - 19:53 WIB

Gubernur DKI Jakarta dan Gubernur Banten Bahas Transportasi, Banjir, dan Sampah di Balai Kota

Senin, 7 April 2025 - 14:02 WIB

Pemprov Jakarta Gratiskan Sewa Outlet UMKM di 6 Taman 24 Jam

Berita Terbaru