Penyusunan Laporan Pendahuluan Kajian Resiko Bencana Provinsi Papua Barat Daya

Jumat, 29 September 2023 - 06:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SORONG – Dinas Kebakaran dan Penyelamatan, Penanggulangan Bencana dan Satpol PP Provinsi Papua Barat Daya menggelar Penyusunan Laporan Pendahuluan Kajian Resiko Bencana di Provinsi Papua Barat Daya yang diselenggarakan di Panorama Hotel Sorong, kamis (28/09/2023).

Ketua Tim PSBA Universitas Gadjah Mada, Prof. DR. Djati Mardiatno, S.Si, M.Si, menyatakan kami akan memaparkan laporan pendahuluan hasil pengkajian resiko bencana untuk provinsi Papua Barat Daya, ini adalah mandat dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana.

“Untuk setiap kegiatan pembangunan harus ada hasil dari pengkajian resiko bencana, yang akan disandingkan dengan dokumen rencana tata ruang wilayah, sehingga nanti rencana pembangunan yang disusun tidak berdampak sangat besar, dan mengurangi resiko yang tinggi,” paparnya.

Lanjutnya, harus ada institusi atau lembaga yang bertanggung jawab dalam mengkoordinasikan, melaksanakan, maupun memantau pelaksanaan kegiatan-kegiatan penanggulangan bencana,

“Yang diperlukan adalah, institusi atau badan yang nantinya dapat melaksanakan fungsi koordinasi dan pemantauannya,” ungkapnya.

Sementara itu, Penjabat Sekda Ir. Edison Siagian, ME, menyatakan pada prinsipnya mendukung kegiatan ini karena akan dipakai untuk kepentingan pemerintah dalam penyusunan perencanaan pembangunan di Provinsi Papua Barat Daya, dan juga sebagai acuan untuk peringatan dini dalam konsep mitigasi bencana bagi perencanaan pembangunan.

Kegiatan ini mendatangkan pemateri dari Pusat Studi Bencana Alam (PSBA) UGM Yogyakarta, sedangkan peserta berasal dari masing-masing Kabupaten/Kota yang mengirim satu orang dari BPBD, PUPR, Bappeda, dan OPD Provinsi PBD.

Baca Juga :  Walikota Tidore Kepulauan Capt. Ali Ibrahim Ikut Donor Darah di Bakti Kesehatan Hari Nusantara

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI
Sumber :

Berita Terkait

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Maman Abdurrahman Ditetapkan Sebagai Calon Tunggal Ketua Umum IKA Trisakti
Halalbihalal Wakil Kepala BPJPH Afriansyah Noor: Pererat Silaturahmi dan Perkuat Sinergi Halal Nasional
Trisakti Utama Ajak IKA Trisakti Bersinergi Hadapi Tantangan Zaman
Wamen Transmigrasi Viva Yoga dan Tokoh PAN Hadiri Halal Bihalal Serentak Seluruh Indonesia, Tekankan Peran PAN Dalam Pemerintahan
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 14:00 WIB

Menghidupkan Kembali Ideologi: Menjadikan Pancasila sebagai Pedoman, Bukan Sekadar Hafalan

Rabu, 16 April 2025 - 19:09 WIB

Hantu Di Pabrik dan Hantu Keserakahan: Membaca “Pabrik Gula” dan “Qodrat 2” dari Perspektif Hubungan Industrial

Minggu, 13 April 2025 - 11:04 WIB

M.ISRA RAMLI: Prinsip Dasar Kepemimpinan Nasional Keberpihakan Pada Nilai – Nilai Kerakyatan

Jumat, 11 April 2025 - 09:54 WIB

Budaya Membaca Membawa Perubahan Dalam Hidup Manusia

Minggu, 6 April 2025 - 13:55 WIB

Daun Tidak Bergerak Saat Shalat Idul Fitri, Apakah Tanda Bertasbih?

Kamis, 3 April 2025 - 12:13 WIB

Pelecehan Seksual Terhadap Anak Dibawah Umur adalah Pelanggaran Moral dan Hukum

Senin, 31 Maret 2025 - 21:23 WIB

Tengoklah ke Mana Kita Takbir? – Pesan Penting Usai Ramadhan

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:06 WIB

Hancurkan Mafia Pertamina: Moment of Truth Prabowo, Erick Thohir?

Berita Terbaru