Presiden Prabowo Subianto Apresiasi Retret Kepala Daerah di Magelang, Akan Diulang Tahun Depan

Sabtu, 1 Maret 2025 - 16:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Retret yang digelar di Akademi Militer Magelang (Detik Indonesia/Radar Kediri)

Retret yang digelar di Akademi Militer Magelang (Detik Indonesia/Radar Kediri)

DETIKINDONESIA.CO.ID – Tahun ini, pemerintah telah melaksanakan Retret Kepala Daerah di Magelang yang berlangsung selama delapan hari berturut-turut di Akademi Militer.

Kegiatan tersebut dimulai pada 21 hingga 28 Februari 2025 dan berlangsung selama seminggu.

Retret ini diadakan tepat sehari setelah pelantikan seluruh Kepala Daerah yang diselenggarakan di Istana Negara, Jakarta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bima, yang hadir dalam acara tersebut, menyampaikan bahwa Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, mengapresiasi pelaksanaan retret ini dan meminta agar acara serupa diadakan lagi tahun depan.

“Presiden memberikan penghargaan terhadap pelaksanaan retreat ini. Bahkan, beliau meminta Kemendagri untuk kembali menggelar retreat ini pada tahun 2026,” ungkap Bima ketika ditemui oleh wartawan di Akademi Militer Magelang.

Baca Juga :  Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Memimpin Kegiatan Tanam Padi Serentak

Bima juga menambahkan bahwa retret yang akan datang bertujuan untuk mengevaluasi serta menilai kinerja para kepala daerah setelah satu tahun menjabat.

Menurutnya, retret yang diselenggarakan tahun depan kemungkinan besar hanya akan dihadiri oleh kepala daerah tanpa wakil mereka yang mendampingi.

Untuk lokasi, besar kemungkinan acara retret tahun depan akan tetap diadakan di Akademi Militer Magelang. Fasilitas yang memadai dan biaya yang terjangkau menjadi pertimbangan utama mengapa tempat ini dipilih kembali.

Retret yang digelar selama sepekan lalu diikuti oleh 493 kepala daerah, dan dua hari setelahnya, 477 wakil kepala daerah juga turut bergabung.

Retret gelombang kedua juga akan dilaksanakan dengan skala lebih sederhana karena jumlah kepala daerah yang tidak hadir pada gelombang pertama tidak terlalu banyak.

Baca Juga :  Waketum DPP KNPI Subhan Pattimahu: Mukhamad Misbakhun Sosok Tepat untuk BPK RI

Sumber: Radar Kediri

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : RADAR KEDIRI

Berita Terkait

Afriansyah Noor Jelaskan Rencana BPJPH Terkait Evaluasi Label Halal dan Gugatan UU Cipta Kerja
Ahmad Irawan: Komisi II DPR Siap Diskusikan Usulan Revisi UU Ormas
Wamen Viva Yoga Ajak Generasi Muda Untuk Berorganisasi dan Terlibat Dalam Dunia Politik
Safrin Yusuf Dilantik Sebagai Ketua Umum AMMDI 2025–2030
Menteri UMKM Maman Abdurrahman resmi terpilih sebagai Ketum IKA Trisakti
Maman Abdurrahman Pimpin IKA TRISAKTI Periode 2025 – 2029
Seminar Transmigrasi Pascasarjana Universitas Moestopo: Wamen Viva Yoga Dorong SDM Patriot
Waketum PAN Viva Yoga: Kehadiran Jokowi di Vatikan Bukti Pemerintahan Berjalan Konstitusional

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 20:01 WIB

Kapolres Kukar Lepas Pasukan Brimob BKO Polres Kukar Usai Pengamanan Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara PSU Pilkada

Sabtu, 26 April 2025 - 11:25 WIB

Gubernur Kaltim Usulkan Pemindahan dan Kenaikan Status Kantor Imigrasi Samarinda

Jumat, 25 April 2025 - 23:07 WIB

Satlantas Polresta Balikpapan Gelar Rikranmor Berkala untuk Ciptakan Budaya Tertib Berlalu Lintas

Jumat, 25 April 2025 - 16:21 WIB

Gubernur Kaltim Minta Peran Strategis BAIS Dukung Pembangunan dan Kemandirian Wilayah

Jumat, 25 April 2025 - 09:40 WIB

Polresta Balikpapan Siap Sambut Era Baru: Dukung Pembangunan Infrastruktur Menuju Kota Metropolitan Penyangga IKN

Kamis, 24 April 2025 - 17:41 WIB

Kunjungan Kerja Tim BPIP RI ke Kodam VI/Mulawarman

Kamis, 24 April 2025 - 09:24 WIB

Wadansat Brimob Polda Kaltim Pimpin Apel Kesiapsiagaan, Beri Peringatan Keras Terkait Narkoba

Rabu, 23 April 2025 - 23:34 WIB

Aksi Sigap Lanal Balikpapan Padamkan Kebakaran di Bukit Pelajar 1

Berita Terbaru