Gubernur Sherly Tampil Mempesona Di Sertijab Wali Kota Tidore

Kamis, 6 Maret 2025 - 15:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, TIDORE– Pemerintah Kota Tidore Kepulauan secara resmi menggelar upacara serah terima jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan masa jabatan 2025-2030, dihadiri langsung oleh Gubernur Maluku Utara Sherly Laos dan Wakil Gubernur Maluku Utara Sarbin Sehe, di Aula Sultan Nuku Kantor Wali Kota, Kamis (6/3/2025). 

 

Gubernur Maluku Utara Sherly Laos dalam sambutannya menyampaikan selamat atas pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan, ia juga mengapresiasi Kota Tidore Kepulauan, serta mengajak untuk kedepannya dapat bekerja bersama-sama memikirkan masa depan Kota Tidore dan Maluku Utara. 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Ketika Presiden sudah melantik, maka perbedaan itu selesai, sekarang marilah kita bergandengan tangan untuk memikirkan masa depan Kota Tidore Kepulauan pada khususnya, dan Maluku Utara pada umumnya, saya mengapresiasi Kota Tidore Kepulauan untuk kedepannya kita bisa bekerjasama,” Ungkapnya. 

Baca Juga :  Ini Alasan Sejumlah Tokoh Togale: Mendukung Rusihan-Muhtar di Pilkada Halsel 

Sherly juga memaparkan secara singkat program prioritas asta cita Presiden RI Prabowo Subianto yang meliputi sektor Pertanian, Kesehatan dan Infrastruktur. Harapannya program ini dapat diimplementasikan oleh seluruh Kepala Daerah di daerahnya masing-masing. 

“Tugas saya dan Pak Sarbin adalah memastikan program di Maluku Utara dan 10 Kabupaten/Kota dapat sejalan dengan Pemerintah Pusat, saya sudah komunikasi secara informal bersama 8 Kepala Daerah yang sudah dilantik, kiranya setelah ini kita akan menggelar rakor untuk menyamakan visi misi,” Imbuhnya

 

Di tengah-tengah sambutan, Sherly juga mengungkapkan rasa bangganya atas penyelenggaraan pesta demokrasi di Provinsi Maluku Utara yang berjalan aman dan damai, hal itu dapat dibuktikan secara nasional bahwa walaupun ada perbedaan, namun semuanya dapat terselesaikan dengan baik. 

Baca Juga :  Kampanye Perdana Di Morotai , Husain Alting Syah, Optimis Meraih Kemenangan

Wali Kota Tidore, Muhammad Sinen dalam sambutannya menyampaikan terima kasih kepada Gubernur Provinsi Maluku Utara, Sherly Laos dan Wakil Gubernur Maluku Utara Sarbin Sehe yang telah menyempatkan waktu untuk hadir dalam acara serah terima jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan periode 2025-2030. 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber :

Berita Terkait

Harita Nickel Berkontribusi dalam Pembangunan Sosial Ekonomi Pulau Obi
Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
Wakil Bupati Halmahera Selatan Gelar Konsultasi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri
Bupati Halsel Dorong Paguyuban Adat Kelola Taman Budaya di Hutan Kota
Proyek Jalan Pulau Makian Terlambat, Kadis PUPR Halsel Beberkan Penyebab
Bupati Halsel Dorong Revitalisasi Taman Budaya yang Terlupakan
Wakil Bupati Halsel Sampaikan Prioritas Pembangunan Daerah ke Kepala BPPW

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:45 WIB

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia

Jumat, 18 April 2025 - 15:18 WIB

Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi

Jumat, 18 April 2025 - 14:43 WIB

Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi

Jumat, 18 April 2025 - 14:13 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset

Jumat, 18 April 2025 - 09:03 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 17 April 2025 - 23:37 WIB

Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Kamis, 17 April 2025 - 17:00 WIB

Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:57 WIB

Empat IKA Fakultas Trisakti Menyerahkan Surat Dukungan Kepada Maman Abdurrahman di Pra RUA

Berita Terbaru