Rencana Pembangunan Dermaga Pulau Hiri oleh Pemkot Ternate dan BPTD Maluku Utara

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Detik Indonesia/Buserjatim)

(Detik Indonesia/Buserjatim)

DETIKINDONESIA.CO.ID, TERNATE  – Pemerintah Kota Ternate, melalui Dinas Perhubungan dan Balai Pengelolaan Transportasi Darat (BPTD) Kelas II Maluku Utara, merencanakan pembangunan dermaga penyeberangan di Pulau Hiri. Proyek ini bertujuan untuk meningkatkan konektivitas dengan Kota Ternate serta memperlancar mobilitas barang dan kendaraan.

Sebagai langkah awal, tim BPTD Kelas II Maluku Utara bersama Dinas Perhubungan Kota Ternate melakukan survei lokasi pada Jumat (14/3/2025). Kepala BPTD Kelas II Maluku Utara, Joko Kusnanto, melalui Santo selaku Kepala Seksi Prasarana Jalan, Sungai, Danau, dan Penyeberangan, menyatakan bahwa survei ini menjadi tahap penting untuk memastikan kelancaran proyek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Ribuan Warga Kepsul Berpindah Domisili, Namri: Kami Tidak Punya Hak untuk Melarang
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : BUSERJATIM

Berita Terkait

Semarak Ramadhan Pemuda dan Pelajar Desa Tuwokona Gelar’ Sejumlah Lomba
AGK : Dia Pergi, Namun Karyanya Tetap Hidup
Kuasa Hukum Mantan Gubernur Malut, Desak KPK Cabut Status Tersangka Dalam Perkara TTPU
Wali Kota Tidore Tinjau Puskesmas, Prioritaskan Peningkatan Fasilitas Kesehatan
Wali Kota Ternate Sampaikan Belasungkawa atas Wafatnya KH Abdul Gani Kasuba
Peran Strategis KAHMI dalam Mengawal Kebijakan Publik di Halmahera Selatan
Gubernur Maluku Utara Sherly Laos Sampaikan Duka atas Wafatnya Abdul Gani Kasuba
Berpulangnya AGK: Dari Pengabdian Hingga Kontroversi, Inilah Jejaknya

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:30 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Perjuangkan Pembangunan Bendungan Tantori, Tinjau Langsung Lokasi

Sabtu, 15 Maret 2025 - 09:55 WIB

Falen Kebo Lakukan Revolusi Senyap Bangun TTU

Sabtu, 15 Maret 2025 - 09:35 WIB

Bupati TTU Falen Kebo Terapkan Kebijakan Baru, Kendaraan Dinas Wajib Parkir Saat Libur

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:54 WIB

Polres TTU dan Jurnalis Gelar Buka Puasa Bersama, Pererat Silaturahmi di Bulan Ramadan

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:18 WIB

Bupati TTU Falentinus Kebo Bahas Golput dan Money Politics dalam Kuliah Umum di Universitas Timor

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:17 WIB

Hadiah Spesial Ulang Tahun! Pemda TTU Beri Layanan Medis Gratis

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:58 WIB

Wawancara Bupati Falen Kebo: Reformasi ASN TTU Demi Pelayanan Publik yang Lebih Baik

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:10 WIB

Bupati TTU Falen Kebo Teken PKS Optimalisasi Pajak Daerah dan Pusat

Berita Terbaru

Oplus_131072

Daerah

AGK : Dia Pergi, Namun Karyanya Tetap Hidup

Sabtu, 15 Mar 2025 - 20:53 WIB