DETIKINDONESIA.CO.ID, BATULICIN – Andi Irmayani Rudi Latif resmi dilantik sebagai Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Tanah Bumbu untuk periode 2025-2030.
Prosesi pelantikan dilakukan langsung oleh Ketua Dekranasda Provinsi Kalimantan Selatan, Hj. Fathul Jannah Muhidin, di Gedung Mahligai Pancasila, Banjarmasin, Rabu (5/3/2025).
Pelantikan ini dilakukan bersamaan dengan Ketua Dekranasda Kabupaten/Kota se-Kalimantan Selatan.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Dalam acara tersebut, Andi Irmayani Rudi Latif didampingi oleh Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif, yang turut hadir memberikan dukungan.
Dalam sambutannya, Hj. Fathul Jannah Muhidin menyampaikan harapan agar para Ketua yang baru dilantik dapat menjalankan tugas dengan penuh tanggung jawab dan dedikasi.
Penulis | : TIM |
Editor | : BIM |
Sumber | : TANAHBUMBUKAB |
Halaman : 1 2 Selanjutnya