Home / NTT

Bupati TTU Falent Kebo Terima Pengaduan Warga Noebaun Terkait Pemekaran Desa, Siap Kaji Ulang Keputusan

Kamis, 10 April 2025 - 12:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Momen Bupati TTU menerima aduan masyarakat Desa Noebaun (Tangkapan Layar Laman Pribadi Facebook @Yosep Falentinus Delasalle Kebo)

Momen Bupati TTU menerima aduan masyarakat Desa Noebaun (Tangkapan Layar Laman Pribadi Facebook @Yosep Falentinus Delasalle Kebo)

DETIKINDONESIA.CO.ID, TTU – Bupati Timor Tengah Utara (TTU), Yosep Falentinus Delasalle Kebo, menerima langsung pengaduan dari masyarakat Desa Noebaun yang merasa dirugikan akibat kebijakan pemekaran desa yang menyebabkan wilayah mereka menyusut dari 10 kilometer menjadi hanya 3 kilometer.

Momen pengaduan tersebut dibagikan oleh Bupati TTU melalui laman Facebook pribadinya, @Yosep Falentinus Delasalle Kebo, sebagai bentuk keterbukaan pemerintah terhadap aspirasi rakyat. Dalam unggahannya, Bupati Falentinus menyampaikan kesiapannya untuk mengkaji ulang keputusan pemekaran tersebut guna memastikan keadilan dan kepentingan masyarakat tetap terjaga.

“Kami akan pelajari kembali persoalan ini. Suara rakyat harus kita dengar dan pertimbangkan secara adil,” tulisnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : FACEBOOK : Yosep Falentinus Delasalle Kebo

Berita Terkait

Kunker ke Alor, Gubernur NTT Kucurkan Dana Pendidikan dan Pertanian
Bupati TTU Falent Kebo Menjamu Tamu dari Yunani, Harap Dapatkan Impresi Positif untuk Pengembangan Pariwisata
Bupati TTU Temani Menteri dalam Peresmian Laboratorium Unimor: Wujud Nyata Pembangunan di Wilayah Perbatasan
Bupati TTU Falent Kebo Sampaikan Masukan Pendidikan Saat Kunjungan Menteri di Unimor
Bupati TTU Falent Kebo Hadiri Rakor Bersama Gubernur dan Wagub NTT, Bahas Sejumlah Isu Strategis
Bupati TTU Falent Kebo Hapus Utang, Penjahit Pasar Lama Sampaikan Terima Kasih
Gubernur NTT Nikmati Kopi Detusoko Sambil Menyaksikan Keindahan Alam Ende
Kadis Peternakan TTU Dorong Peningkatan Kesejahteraan Peternak Lewat Distribusi Sapi

Berita Terkait

Sabtu, 12 April 2025 - 14:21 WIB

Nurul Safitri, Puteri Indonesia Malut 2025 Bukan Cuma Cantik Tapi Juga Pembela Pekerja Disabilitas

Jumat, 21 Maret 2025 - 09:36 WIB

7 Keuntungan Punya Mobil Keluarga, Ruang Kabin Lega Hingga Nyaman Dikendarai

Selasa, 18 Maret 2025 - 05:32 WIB

Bank Sampah dan Eco Enzyme Jadi Cara Puteri Indonesia Maluku 2025 Sharon Sahetapy Kampanyekan Lingkungan Lebih Sehat

Kamis, 27 Februari 2025 - 07:04 WIB

Alma Santang, Puteri Indonesia Kalsel 2025 Dorong Kesadaran Kesehatan Menstruasi Lewat Lagimens.id

Senin, 17 Februari 2025 - 10:07 WIB

Felix Stray Kids Jalani Perawatan Usai Patah Tulang dalam Kecelakaan

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:38 WIB

Menjadi Tuan Rumah, Arab Saudi Tegaskan Larang Alkohol di Piala Dunia 2034

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:48 WIB

Pemilik Baru Manchester United Siap Lakukan PHK Massal untuk Efisiensi Anggaran

Rabu, 29 Januari 2025 - 07:15 WIB

Pendaftaran Miss Tourism Universe 2025 Telah Dibuka, Berhadiah Puluhan Juta Rupiah!

Berita Terbaru