AITI Bangka Belitung Serahkan Bantuan Meja untuk Memandikan Jenazah

Jumat, 15 April 2022 - 23:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, BANGKA BELITUNG – Dua unit meja pemandian jenazah diserahkan Asosiasi Industri Timah Indonesia (AITI) Provinsi Bangka Belitung kepada pengurus masjid di Kabupaten Bangka Selatan.

Serah terima dilakukan oleh Ketua AITI Bangka Belitung Ismiryadi, Jum’at (15/04/2022), masing-masing untuk Masjid Nurul Huda Desa Pasir Putih dan Masjid Roudhotus Sholihin Desa Airgegas.

Usai melaksanakan sholat Jum’at berjamaah di Masjid Nurul Huda Pasir Putih, Ismiryadi langsung menyerahkan fasilitas pemandian jenazah tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Dodot, sapaan akrab Ismiryadi, bantuan meja pemandian jenazah terinspirasi dari proses pemandian jenazah almarhumah ibundanya yang menggunakan alat sejenis.

Baca Juga :  Polda Sumut Respon Cepat Laporan KDRT, FA : Semoga Tak Seperti Korban Afiliatornya
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Ismail Muridan
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Bupati Sikka Juventus Prima Yoris Kago Tegaskan Pentingnya Disiplin dan Etos Kerja pada Apel Perdana
15 Pejabat Pemkot Ternate, Siap Hadapi Uji Kompetensi Besok
Krisis Identitas Kader HMI Cabang Ternate, Masihkah Setia pada Konstitusi
Wali Kota Ternate Tegaskan Komitmen Sinkronisasi Program dengan Pemerintah Pusat
SOSOK SEJUK DAN VISIONER TANAH PAPUA
PB-FORMMALUT Jabodetabek, Akan Adukan Agriati Yulin Mus Ke DPP Partai Golkar 
Propam Polda Malut Tindak Tegas Wakapolres yang Diduga Selingkuh dengan Anggota DPRD Malut
GAMKI Halsel, Ajak Umat Nasrani Hormati Keluarga Muslim Selama Bulan Suci Ramadhan

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:00 WIB

Gubernur Maluku Utara Sherly Tjoanda Bahas Swasembada Pangan dengan Mentan

Selasa, 4 Maret 2025 - 02:33 WIB

Bupati Sikka Juventus Prima Yoris Kago Tegaskan Pentingnya Disiplin dan Etos Kerja pada Apel Perdana

Senin, 3 Maret 2025 - 13:09 WIB

Warga Gane Barat Utara Keluhkan Pemadaman Listrik PLN, Praktisi Hukum Sebut Bisa Gugat

Senin, 3 Maret 2025 - 11:05 WIB

Wali Kota Ternate Dr M. Tauhid Soleman dan Nasri Abubakar Kembali ke Ternate Usai Retreat Kepala Daerah

Senin, 3 Maret 2025 - 09:51 WIB

Selesaikan Retreat Akmil, Gubernur Sherly Laos Kunjungi Makam Benny Laos

Senin, 3 Maret 2025 - 08:37 WIB

Usai Retret di Akmil, Muhammad Sinen Fokus Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Tidore

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:07 WIB

Krisis Identitas Kader HMI Cabang Ternate, Masihkah Setia pada Konstitusi

Minggu, 2 Maret 2025 - 17:59 WIB

Wali Kota Ternate Tegaskan Komitmen Sinkronisasi Program dengan Pemerintah Pusat

Berita Terbaru