Awal Tahun 2024, Pemkot Tidore Menggelar Apel Gabungan

Selasa, 2 Januari 2024 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID Mengawali Tahun 2024, Pemerintah Kota Tidore Kepulauan menggelar Apel Gabungan perdana, yang dipimpin oleh Wakil Walikota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen, di Halaman Kantor Walikota Tidore, Selasa (2/1/2024).

Apel gabungan tersebut diikuti oleh seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN), P3K maupun Non ASN di lungkungan Pemerintah Kota Tidore Kepulauan.

Mengawali arahannya, Muhammad Sinen mengatakan, Tahun 2023 telah berahir, sambutlah awal tahun baru 2024 ini dengan semangat baru menuju Tidore Jang foloi kedepan, jaga terus kekompakan dan kebersamaan yang baik ini agar apa yang diharapkan masyarakat Tidore akan dilaksanakan dengan baik dan sukses kedepan,

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“dua hari yang lalu kita telah melepaskan kepergian 2023, alhamdulillah hari ini di Tahun 2024 adalah awal yang baru, atas nama pimpinan kami sampaikan permohonan maaf apabila di tahun 2023 ada hal-hal berupa sikap dan tindakan yang agak berlebihan serta kurang berkenaan di seluruh Pimpinan OPD maupun ASN lingkup Pemerintah Kota Tidore Kepulauan, mari kita sambut Tahun 2024 ini dengan bekerjasama untuk tingkatkan kinerja dan kedisiplinan sebagai Abdi Negara, semoga tahun ini lebih baik dari tahun sebelumnya,” kata Muhammad Sinen.

Baca Juga :  Pasangan Yemis Kogoya-Tanus Kogoya Resmi Dapat Dukungan DPD Gerindra di Pilkada Lanny Jaya

Wakil Walikota dua periode ini juga mengingatkan kepada seluruh ASN agar tetap menjaga netralisasi ASN dan menjadi contoh bagi masyarakat, dimana ketahui bersama bahwa ASN dilarang berpolitik praktis, namun ASN sebagai bagian dari warga negara memiliki hak politik, maka salurkan hak politik itu dengan sebaik mungkin agar tidak terjerumus ke hal-hal yang tidak diinginkan bersama, “Tahun ini adalah Tahun politik, sekalipun kita berbeda pilihan tapi jangan jadikan perbedaan itu mengganggu hubungan kebersamaan terutama dalam melaksanakan tugas sebagai abdi negara, maka mari sama-sama kita jaga kebersamaan ini untuk menuju Tidore jang foloi kedepan yang lebih baik.” Tandas Muhammad Sinen.

“kita sadari bersama bahwa dipundak kita sebagai abdi negara mempunyai tanggung jawab yang besar, kita dituntut untuk memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat, sehingga saya berharap kepada bapak/ibu ASN yang diberikan amanah oleh Walikota dan saya, tolong untuk dijaga dengan baik kepercayaan itu, mari rawat kebersamaan dan kekompakan itu untuk selalu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.” Sambung Muhammad Sinen.

Baca Juga :  Wakapolres Langkat Serahkan Kunci Bedah Rumah Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-77

Orang nomor dua di Kota Tidore Kepulauan ini juga berharap di Tahun 2024 agar bisa memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan lebih meningkatkan kapasitas dan skil yang mumpuni untuk merebut Tidore Jang Foloi ke depan, serta terus meraih prestasi-prestasi diberbagai bidang.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Yuli
Sumber :

Berita Terkait

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 
Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 
Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar
Citra Positif 100 Hari Pemerintahan Prabowo Capai Rekor Tertinggi dalam Sejarah, Tody Ardianysah Ucapkan Selamat
Pemkot Tidore Siapkan Program Khusus Atasi Inflasi dan Kesehatan Gratis
Tak Setuju Gencatan Senjata, Menteri di Israel Ancam Gulingkan Netanyahu
Donald Trump Ingin Pindahkan Sebagian Warga Gaza ke Indonesia
Presiden Prabowo Minta Maaf Belum Semua Anak Bisa Nikmati Makan Bergizi Gratis

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 13:32 WIB

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:34 WIB

Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 

Senin, 20 Januari 2025 - 18:32 WIB

Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar

Senin, 20 Januari 2025 - 15:05 WIB

Pemkot Tidore Terima Penghargaan Daerah Pelopor Transformasi Digital

Senin, 20 Januari 2025 - 13:18 WIB

PT. Wanatiara Persada Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Melalui Program Insentif Nakes

Senin, 20 Januari 2025 - 12:02 WIB

Pedagang Keluhkan, Sampah dan Drainase di Pasar Barito Ternate

Minggu, 19 Januari 2025 - 16:05 WIB

Mahalnya Harga Sewa Lapak, Pedagang Pasar Barito Ternate Terbebani

Minggu, 19 Januari 2025 - 11:57 WIB

Tanggapan Komunitas Law Fighters terhadap Putusan Tipikor 300 Triliun, Et Ipsa Scientia Potestas 

Berita Terbaru

Daerah

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Jan 2025 - 13:32 WIB