Bangun Karakter Pelajar, Satgas Yonif 143/TWEJ Dampingi Kegiatan Masa Orentasi Sekolah Di Pegunungan Papua

Senin, 10 Juli 2023 - 06:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas Yonif 143/TWEJ Dampingi Kegiatan Masa Orentasi Sekolah Di Pegunungan Papua (detikindonesia.co.id)

Satgas Yonif 143/TWEJ Dampingi Kegiatan Masa Orentasi Sekolah Di Pegunungan Papua (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, PEGUNUNGAN BINTANG  –  Kehadiran Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 143/TWEJ di Bumi Cenderawasih dalam rangka menegakkan kedaulatan negara di perbatasan juga menjalin dan membina hubungan dengan seluruh komponen masyarakat di berbagai bidang tidak terlepas sektor pendidikan.

Sebagaimana yang dilakukan oleh anggota Satgas Yonif 143/TWEJ dari Pos Okbibab yang turut memberikan materi kedisiplinan dan wawasan kebangsaan kepada calon pelajar pada masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) di SMAN 1 Okbibab, Kampung Abmisibil, Distrik Okbibab, Kab. Pegunungan Bintang, Papua Pegunungan, Minggu (9/7/2023).

Hal tersebut diungkapkan Danpos Okbibab Satgas Yonif 143/TWEJ Letda Inf Briant Purba Wisesa, S.Tr.(Han), Dalam keterangannya,

“Kegiatan ini merupakan kepedulian dan wujud kerjasama yang baik antara Satgas dengan pihak sekolah untuk membekali materi kedisiplinan berikut wawasan kebangsaan kepada calon siswa-siswi SMAN 1 Okbibab dalam rangka membentuk karakter yang berdisiplin dan nasionalis,” ujar Danpos.

“Melalui kegiatan ini Satgas berharap calon pelajar betul-betul siap melanjutkan dan menerima materi baru yang lebih mendalam ditingkat sekolah menengah atas yang tentunya akan lebih berat,” tambahnya.

Serda Ageng Apriliyan Susilo, Danru Pos Okbibab Satgas Yinif 143/TWEJ yang memimpin kegiatan tersebut bersama pihak sekolah bersama-sama memberikan materi sesuai bidang masing-masing. Tampak terlihat para calon pelajar mengikuti dengan semangat dan antusias kegiatan tersebut.

“Satgas bersama pihak sekolah memberikan materi kepada calon peserta didik ini sesuai bidang dan mereka dapat mengikuti dengan semangat,” jelas Danpos.

Baca Juga :  Dansatgas Yonif Mekanis 203/AK Resmikan Monumen Kasih Karunia Di Distrik Malagayneri

Sementara itu, Kepala Sekolah SMAN 1 Okbibab Bapak Nurhadi, S.Pd., mengucapkan banyak terimakasih kepada Satgas Yonif 143/TWEJ yang sudah hadir dan membantu memberikan materi kepada calon pelajar, pihaknya materi tersebut sangatlah penting diberikan supaya terbentuk karakter yang disiplin dan mempunyai rasa cinta tanah air yang tinggi.

“Kami ucapkan terimakasih kepada Satgas Yonif 143/TWEJ atas perhatian dan kepedulian yang tinggi terhadap masyarakat terutama disektor pendidikan untuk bersama-sama menyiapkan generasi penerus yang mempunyai karakter guna membangun masa depan,” pungkas Bapak Nurhadi, S.Pd.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI A.H
Sumber :

Berita Terkait

IMP 168, INTANI, dan Forum Bumdes Indonesia Bersinergi Wujudkan Ketahanan Pangan Berbasis Desa
Maman Abdurrahman Resmi Mendaftar sebagai Calon Ketua Umum IKA Trisakti
Wamen Viva Yoga Kukuhkan Rizki Sadig Sebagai Ketua DPW PAN Jatim 2024-2029
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama
Prabowo Resmikan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Papua Pegunungan serta Bangka Belitung
PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:44 WIB

Gubernur Kalimantan Timur Resmi Canangkan Tahap Kedua Relaksasi Pajak Kendaraan

Jumat, 18 April 2025 - 09:10 WIB

Latihan Bersama TNI AD dengan Tentera Darat Diraja Brunei Darussalam Dibuka

Kamis, 17 April 2025 - 14:33 WIB

Pangdam VI/Mlw Dampingi Gubernur Kaltim dan Kapolda Tinjau Kesiapan PSU Pilkada Kukar 2025

Kamis, 17 April 2025 - 13:08 WIB

Satreskrim Polres PPU Bersama Dinas Perdagangan Lakukan Monitoring SPBU Di Wilayah PPU

Kamis, 17 April 2025 - 12:54 WIB

Kasi Propam Polresta Balikpapan Sampaikan Kultum dalam Subuh Berjamaah di Masjid Baitul Aman

Kamis, 17 April 2025 - 11:44 WIB

Dua Ruang Kelas di Balikpapan Terbakar, BPBD: Diduga Akibat Konsleting Listrik

Kamis, 17 April 2025 - 10:50 WIB

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Rapat Forkopimda Provinsi Kaltim Di Kantor OIKN

Rabu, 16 April 2025 - 10:40 WIB

Gubernur Kaltim: Pendidikan adalah Kunci Memutus Rantai Kemiskinan

Berita Terbaru

Pengukuhan Kepengurusan DPD LDII Kabupaten Sragen Masa Bakti 2024–2029: Perkuat Moderasi Beragama dan Sinergi untuk Sragen Sejahtera. Detik Indonesia/ldiilampung/LINES

JAWA TENGAH

Bupati Sragen Resmikan Pengurus Baru DPD LDII Periode 2024–2029

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:44 WIB