Belasan Siswa di Jayapura Ditahan Saat Demo Tolak Program Makan Bergizi Gratis

Senin, 17 Februari 2025 - 11:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aparat kepolisian membubarkan aksi demonstrasi yang dilakukan oleh siswa SMA dan SMP di Jalan Raya Utama Hom-Hom, tepatnya di depan jalan masuk Kampus II Yapis Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Papua Pegunungan, pada Senin (17/2/2025). (Detik Indonesia/Tribun Papua Barat/ Noel Iman Untung Wenda)

Aparat kepolisian membubarkan aksi demonstrasi yang dilakukan oleh siswa SMA dan SMP di Jalan Raya Utama Hom-Hom, tepatnya di depan jalan masuk Kampus II Yapis Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Papua Pegunungan, pada Senin (17/2/2025). (Detik Indonesia/Tribun Papua Barat/ Noel Iman Untung Wenda)

“Kami belum bisa pastikan kapan mereka ini akan dipulangkan. Sesuai aturan, mereka pasti akan dipulangkan setelah dimintai keterangan,” kata Imanus Komba di Polsek Heram.

Ia menyebut tindakan polisi melanggar aturan karena aksi belasan itu siswa merupakan wujud penyampaian aspirasi yang dijamin oleh Undang-undang.

“Alasan polisi, aksi (belasan siswa) tersebut tidak mendapatkan izin dari Polresta Jayapura dan Polda Papua,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Padahal, ucapnya, tujuan aksi para siswa SMA itu adalah untuk menyampaikan aspirasi ke Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Papua.

“Tindakan polisi tidak terpuji dan jelas-jelas melanggar konstitusi, Mereka memakai seragam untuk memukul pelajar yang mengenakan pakaian seragam putih abu-abu,” katanya.

Baca Juga :  Disperindag Fakfak Perketat Pengawasan Bahan Pokok, Pastikan Harga Stabil

 

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : TRIBUN PAPUA BARAT

Berita Terkait

Disperindag Fakfak Perketat Pengawasan Bahan Pokok, Pastikan Harga Stabil
Pesan Mantan Bupati Fakfak dalam Syukuran Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Fakfak 2025-2030 
Bupati Fakfak Targetkan APBD Rp5 Triliun, Ini Strateginya
Hermus Indou dan H. Mugiyono Resmi Pimpin Manokwari, Siap Wujudkan Janji Kampanye
Septinus Lobat dan Anshar Karim Resmi Dilantik sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Sorong
Elisa Kambu & Ahmad Nasrauw Resmi Dilantik: Babak Baru Papua Barat Daya Dimulai
Dominggus Catue dan H. Jumriati Resmi Dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Sarmi 2025-2030
Profil Dominggus Mandacan: Dari Bupati Manokwari hingga Gubernur Papua Barat Dua Periode

Berita Terkait

Jumat, 21 Februari 2025 - 22:34 WIB

Anak Suku Dayak Wujudkan Pendidikan Inklusif bagi Semua di Borneo

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:46 WIB

DPRD Jabar Dukung Langkah Gubernur Dedi Mulyadi Pecat Kepsek SMAN 6 Depok

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:28 WIB

KAMMI Gelar Green Leadership di Universitas Mulawarman, Fokus pada Keberlanjutan Hutan

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:24 WIB

MTPI Desak Freeport Patuh UU Minerba, Tolak Ekspor Konsentrat

Jumat, 21 Februari 2025 - 09:41 WIB

Jan Oratmangun Kembali Terpilih sebagai Ketua Umum DPP SPTJ Periode 2025-2028

Jumat, 21 Februari 2025 - 09:16 WIB

Warga Berhak Melaporkan Pejabat yang Bertindak Diskriminatif, Ini Dasar Hukumnya

Jumat, 21 Februari 2025 - 03:35 WIB

PSI Jakarta Menunggu Gebrakan Pramono-Rano di 100 Hari Pertama Memimpin Jakarta

Jumat, 21 Februari 2025 - 02:07 WIB

KAHMI JAYA Apresiasi Pelantikan Bursah Zarnubi sebagai Bupati Lahat: Sosok Inspiratif bagi Generasi Muda

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Dinamika Sengketa Merek: Antara Regulasi dan Realitas Bisnis

Jumat, 21 Feb 2025 - 16:22 WIB