Belum Sreg Ke Ganjar, PAN Menunggu Lampu Hijau Jokowi

Senin, 5 Juni 2023 - 09:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saiful Anam (detikindonesia.co.id)

Saiful Anam (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Pengakuan PAN belum sreg mendukung Ganjar Pranowo menunjukkan Presiden Joko Widodo belum memberi lampu hijau kepada PAN untuk mendukung PDI Perjuangan dan Ganjar, Direktur Pusat Riset Politik, Hukum dan Kebijakan Indonesia, Saiful Anam, mengatakan, belum resminya PAN mendukung Ganjar bisa disebabkan banyak faktor, salah satunya belum jelas keuntungan apa yang akan didapat jika berkoalisi dengan PDIP.

“Kedua, kita lihat PAN dekat dengan Erick Thohir, bisa jadi sedang bargaining untuk menduetkan Ganjar-Erick, baru setelah itu berkoalisi,” kata Saiful, kepada Kantor Berita Politik RMOL, Minggu (4/6), Selanjutnya, bisa jadi karena PAN belum mendapat restu atau lampu hijau dari Jokowi. Karena selama ini PAN selalu manut dan ikut arahan Jokowi.

Baca Juga :  PDIP Buka Peluang Gabung dalam Kabinet Prabowo

“Terlebih PAN sudah mulai ditinggalkan Amien Rais, sehingga lebih condong ke Jokowi dalam menentukan pilihan-pilihan politiknya,” kata Saiful, Dengan belum jelasnya arah koalisi PAN, kata akademisi Universitas Sahid Jakarta itu, bisa jadi hal itu sekaligus menunjukkan Jokowi belum tentu memberi dukungan kepada PDIP dan Ganjar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau PAN belum menentukan pilihan koalisi, sangat mungkin karena belum ada arahan dari Jokowi, sehingga secara terbuka menyatakan belum sreg berkoalisi dengan PDIP untuk memenangkan Ganjar,” pungkas Saiful, Pernyataan PAN belum mantap mendukung Ganjar disampaikan Wakil Ketua Umum PAN, Yandri Susanto, usai pertemuan tertutup antara elite PAN dan PDIP, di Jalan Diponegoro, Jakarta, Jumat (2/6).

Baca Juga :  Jokowi Ungkap Alasan Beri Prabowo Pangkat Kehormatan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI A.H
Sumber : REPUBLIK MERDEKA

Berita Terkait

Afriansyah Noor Tegas: Pelanggaran Sertifikasi Halal Akan Ditindak Tanpa Kompromi
Diskusi Transmigrasi Patriot dengan PTN Terkemuka, Wamen Viva Yoga: Bangun Semangat Wirausaha Mahasiswa untuk Majukan Daerah Transmigrasi
Wamen Transmigrasi Viva Yoga: Tak Ada Matahari Kembar di Republik Indonesia
Sekjen Demokrat Herman Khaeron Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Yakini Bisa Sinergi dengan Koperasi yang Sudah Ada
Maman Abdurrahman Ditetapkan Sebagai Calon Tunggal Ketua Umum IKA Trisakti
Halalbihalal Wakil Kepala BPJPH Afriansyah Noor: Pererat Silaturahmi dan Perkuat Sinergi Halal Nasional
Trisakti Utama Ajak IKA Trisakti Bersinergi Hadapi Tantangan Zaman
Wamen Transmigrasi Viva Yoga dan Tokoh PAN Hadiri Halal Bihalal Serentak Seluruh Indonesia, Tekankan Peran PAN Dalam Pemerintahan

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 13:42 WIB

Bupati Raja Ampat Resmikan Gedung Pastori GKI Elim Sawinggrai di Momen Paskah Kedua

Rabu, 23 April 2025 - 13:35 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Manokwari Ikuti Raker dan Konsultasi Publik RPJMD Papua Barat

Selasa, 22 April 2025 - 15:29 WIB

Komitmen Bupati Samaun Dahlan Bersihkan Program Siluman di Pembangunan Daerah

Selasa, 22 April 2025 - 13:20 WIB

Bupati Teluk Bintuni Ajak Warga Tanamkan Nilai Persaudaraan dalam Perayaan Malam Paskah

Selasa, 22 April 2025 - 10:55 WIB

Bupati Samaun Dahlan Kunjungi Casis Polri Asal Fakfak di Manokwari, Sampaikan Semangat Juang

Selasa, 22 April 2025 - 10:45 WIB

Bupati Fakfak Pastikan Hak Tenaga Medis Segera Terealisasi

Senin, 21 April 2025 - 15:38 WIB

Bupati Fakfak Bahas Investasi Perkebunan Jagung dan Tebu Bersama Warga Tomage dan Bomberai

Senin, 21 April 2025 - 08:42 WIB

Bupati Fakfak Samaun Dahlan Instruksikan Pemeriksaan Dana Kampung Setiap Dua Bulan

Berita Terbaru