Beredar Video Pengakuan DPO Pelaku Mutilasi Di Timika, Masyarakat Jangan Terprovokasi

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 20:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seperti halnya disampaikan oleh Kapendam XVII/Cenderawasih Kolonel Kav Herman Taryaman, S.I.P., M.H. pada Sabtu (1/10/2022) bahwa proses Berkas Perkara Tersangka Myr HFD telah diserahkan/dilimpahkan ke Kaotmilti IV-Makassar.

“Berkas perkara Kpt Inf DK dan 4 orang lainnya, masih dalam proses penyempurnaan berkas, dikarenakan barang bukti yang diperlukan masih di Polres Mimika. Selanjutnya apabila telah lengkap akan dilimpahkan kepada Kaotmil IV-20 Jayapura,” jelas Kapendam XVII/Cenderawasih.

“Saya juga berharap DPO R juga secepatnya menyerahkan diri ke Polres Mimika, agar permasalahan ini menjadi terang benderang. Oleh karenanya diharapkan juga masyarakat tidak terprovokasi oleh berita-berita yang berkembang, baik di Medsos maupun media lainnya.”

“Apabila ada masyarakat dan elemen lainnya, termasuk Insan Media memiliki informasi atau data yang berguna dalam menyempurnakan dan penyelesaian kasus di Timika, termasuk dalam kasus lainnya, silahkan bisa melaporkan atau menginformasikan kepada pihak TNI AD, khususnya Pomdam XVII/Cenderawasih, agar proses hukum dapat berlangsung dengan baik, berjalan cepat, keadilan dan kepastian hukum dari semua pihak dapat terpenuhi dan terwujud,” imbuhnya.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Fiqram
Sumber :

Berita Terkait

Gara-Gara di Beritakan, Kapus Bajo Ancam keluarkan Seorang Staf PTT 
BPD Dan Masyarakat Apresiasi Kinerja  Pj Kepala Desa Nusababula 
Bupati Waropen FX Mote: Bandara Botawa Siap Diaktifkan Kembali untuk Dongkrak Ekonomi
Gubernur Elisa Kambu Serukan Persatuan Warga Papua Barat Daya Melalui Momen Halal Bihalal
HIPMI Soroti PHK PT Yihong: Dunia Usaha Perlu Perhatian Serius
Menteri Agama Nasaruddin Umar Pulang Kampung, Hadiri Halal Bi Halal dan Haul di Bone
Pengusaha Nikel Ungkap Beban Industri, Tegaskan Penolakan Kenaikan Royalti Minerba
Kadin Dorong Pemerintah Negosiasi dengan AS Terkait Tarif Resiprokal Trump

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 16:38 WIB

BUMDes Unggulan Balangan Tampil di Expo 2025, Tampilkan Potensi Lokal Desa

Rabu, 9 April 2025 - 14:47 WIB

Gubernur Kalsel Komitmen Apresiasi Atlet PON dan Peparnas 2024 dengan Bonus

Rabu, 9 April 2025 - 08:18 WIB

Julia Herawati Dilantik Bupati Sebagai Pj. Sekda Kabupaten Tanah Bumbu

Selasa, 8 April 2025 - 23:08 WIB

Bupati Tanah Bumbu Serahkan Penghargaan AKIP 2024 kepada 7 SKPD Berprestasi

Selasa, 8 April 2025 - 15:42 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Pimpin Peringatan Hari Jadi ke-22 Tanah Bumbu

Selasa, 8 April 2025 - 09:24 WIB

Bupati Bang Arul Hadir dalam Safari Dakwah Guru Mulia Habib Musthofa Alaydrus

Senin, 7 April 2025 - 07:00 WIB

Bang Arul Hadiri Halal Bihalal Gerindra Kalsel, Perkuat Jalinan Pemimpin Daerah

Kamis, 3 April 2025 - 09:30 WIB

Bang Arul dan Pejabat Tanbu Perkuat Silaturahmi di Acara Idul Fitri Gubernur Kalsel

Berita Terbaru