Bimtek Aparat Desa di Langkat ke Kota Medan Disinyalir Telan Miliaran Rupiah dan Diduga Ada “Sutradara” Cari Keuntungan

Senin, 7 November 2022 - 23:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT – Kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) atau pelatihan pemerintahan desa dalam pengelolahan administrasi pertanahan dan legalitas, yang diikuti peserta ratusan Kepala Desa se- Kabupaten Langkat, pada hari Kamis sampai dengan Minggu ( 3 s/d 6 November- 2022 ) di Roddison Hotel Medan lalu, terkesan menghamburkan dana desa dan terus menjadi perbincangan publik, di Kabupaten Langkat, Provinsi Sumatera Utara.

Pasalnya, kegiatan Bimtek yang diadakan di Kota Medan dikabarkan menelan anggaran Rp 1 miliar lebih. Hal ini diketahui berdasarkan lampiran surat bimbingan teknis masing- masing setiap peserta dibebankan biaya Rp 5 juta, pada peserta Kepala Desa se-Kabupaten Langkat.

Penggunaan anggaran Dana Desa (DD) yang tidak berdampak positif bagi masyarakat di desa yang dinilai mubazir dan terkesan menghamburkan dana desa itupun membuat
Arnis Safrin selaku Ketua PJMI Dewan Pimpinan Kabupaten (DPK) Langkat kembali angkat bicara.

“Bimtek yang dilaksanakan, terkesan mencari keuntungan untuk penyelenggara, sebab setiap kepala desa yang mengikuti dibebankan biaya Rp 5 juta per orang atau per peserta,”ujar anis dengan nada tinggi , Senin (7/11/2022).

Lanjut Arnis, penggunaan Dana Desa (DD) diprioritaskan untuk membiayai pembangunan dan pemberdayaan masyarakat yang ditujukan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa, peningkatan kualitas hidup manusia serta penanggulangan kemiskinan dan dituangkan dalam Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Desa, jangan hanya Bimtek.

Selain itu, penggunaan dana desa harus berdasarkan juknis dan memperhatikan aspirasi masyarakat. Kalau memang penting, maka harus berdasarkan aspirasi, terutama aspirasi.

“Kini terhembus kabar, pogram Bimtek yang selama ini mewabah di Kabupaten Langkat, bukanlah rancangan desa, melainkan inisiatif pihak lain, yang diduga memanfaatkan
dana desa untuk mencari keuntungan dan kepentingan pribadi. Dan diduga ada “sutradara” yang bermain dibalik pelibatan perangkat desa pada kegiatan bimtek,” ujar Anis Safrin.

Baca Juga :  Warga Langkat Serahkan Satwa Langka Tuntung Laut ke BBKSDA Sumut

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Bupati TTU Falent Kebo Rayakan Paskah di Wini, Komitmen Dukung Pembangunan Gereja
Bupati Halmahera Selatan Tegaskan Sanksi Pemotongan TPP bagi Pegawai Tak Disiplin
Menteri Bahlil Lahadalia Pulang Kampung ke Fakfak, Disambut Bupati Fakfak Prosesi Adat
Wali Kota Tidore Tinjau Puskesmas, Prioritaskan Peningkatan Fasilitas Kesehatan
Bupati TTU Pangkas Anggaran Perjalanan Dinas, Hemat Rp34 Miliar untuk Sektor Prioritas
Momen Pertumbuhan Ekonomi Terlewati, Prabowo Menghancurkan Mimpi Indonesia Emas
AMPG Golkar Gelar Pengajian Ideologi Kebangsaan, Fokus Rekrut Anak Muda
Bupati Aceh Tengah Resmi Dikenakan Adat Gayo dalam Prosesi Munik Ni Reje

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 21:58 WIB

Menteri UMKM Rancang Regulasi untuk Perlindungan Ojek Online

Kamis, 17 April 2025 - 09:40 WIB

Menteri UMKM Soroti Peran Strategis Industri Penjaminan untuk UMKM

Rabu, 16 April 2025 - 22:53 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman Tegaskan Bank Himbara Siapkan Dana Penghapusan Utang UMKM

Selasa, 15 April 2025 - 16:26 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman: Dana untuk Hapus Piutang UMKM Sudah Disepakati

Senin, 14 April 2025 - 16:23 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman Soroti Pentingnya Keterlibatan Bank Daerah dalam Distribusi KUR

Jumat, 11 April 2025 - 09:06 WIB

Menteri Maman Abdurrahman Ajak Alumni FALTL Trisakti Kembangkan UMKM Hijau

Kamis, 10 April 2025 - 10:42 WIB

Festival Ketupat Jaton Jadi Ladang Cuan, UMKM Kantongi Ratusan Juta

Senin, 7 April 2025 - 15:42 WIB

BRI Dukung UMKM Kreatif Tembus Pasar Global Lewat Pameran Internasional

Berita Terbaru

KALIMANTAN TIMUR

Jatanras Polres PPU Ungkap Aksi Pencurian BBM dan Oli di Sepuluh Tempat

Selasa, 22 Apr 2025 - 13:07 WIB

KALIMANTAN TIMUR

Satreskrim Polres PPU Amankan Dua pelaku Pencurian

Selasa, 22 Apr 2025 - 13:04 WIB