Buka Diklat MPW PP Jatim, LaNyalla Sebut Kegaduhan Elit Makin Susahkan Rakyat

Minggu, 27 Maret 2022 - 11:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, ACEH – Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, menyatakan kondisi rakyat yang sedang berjuang menghadapi permasalahan ekonomi semakin dipersulit dengan kegaduhan yang dilakukan para elit bangsa.

Hal tersebut disampaikan LaNyalla yang juga Ketua MPW Pemuda Pancasila Jawa Timur, saat pembukaan Pendidikan dan Latihan Tingkat Utama MPW Pemuda Pancasila Provinsi Jawa Timur, di Kota Batu, Jumat (25/3/2022).

“Hari ini kita menggelar Diklat di tengah keprihatinan sosial, dimana indek ketimpangan masyarakat semakin lebar, menyusul inflasi harga kebutuhan pokok dan kebutuhan penunjang kehidupan lainnya,” tutur LaNyalla yang hadir secara virtual.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di tengah kesulitan ekonomi yang belum sepenuhnya teratasi, harga sejumlah kebutuhan pokok semua harga sudah merangkak naik.

Baca Juga :  Di Ponpes Hidayatullah, LaNyalla Tegaskan Ulama Harus Ikut Tentukan Arah Perjalanan Bangsa

“Masyarakat sedang susah, semu naik BBM Non-Subsidi, Elpiji, beberapa komoditas Bahan Pokok, termasuk yang sekarang sedang dikeluhkan masyarakat, yaitu minyak goreng,” katanya.

LaNyalla menegaskan, kesulitan rakyat ini ditambah dengan kegaduhan pernyataan-pernyataan elit politik, baik dari Partai Politik maupun Pemerintah.

“Pernyataan-pernyataan yang dikeluarkan seperti tidak berempati pada kondisi masyarakat. Yang disampaikan adalah tentang hal-hal yang tidak menyentuh dan menyelesaikan persoalan yang dihadapi masyarakat,” katanya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Walikota Memberi Jawaban Atas Pembuatan Raperda Laporan Pertanggungjawban Pelaksanaan APBD Kota Tidore
Temui Ketua Komisi II DPR RI, Eki Pitung beri Rekomendasi Perubahan UU 29 Tahun 2007
Dukung UUD 45 Naskah Asli, Eki Pitung Berikan Peci Merah pada LaNyalla
Fachrul Razi Kembali Terpilih Sebagai Ketua Komite I DPD RI Tahun 2023-2024
Silaturahmi Raja dan Sultan, Tuntut MPR Kembali Sebagai Lembaga Tertinggi Negara
Tingkatkan Semangat Petani Sula, Alien Mus: Saya Sudah Berjumpa Dengan Investor
Resmi Mendaftar di KPU Kepsul, Gerindra Target Panen Kursi Pemilu 2024
Bantu Kesulitan Warga, Safrin Gailea Bagikan Beras di Bulan Ramadan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Jumat, 15 November 2024 - 09:56 WIB

KAHMI JAYA Jaga Netralitas, Sukses Undang Seluruh Paslon di Pilkada Jakarta 2024 dalam Acara “Geruduk Paslon”

Kamis, 14 November 2024 - 22:17 WIB

Logistik Terpercaya untuk Ekspedisi Surabaya Tobelo dengan Layanan Unggul

Rabu, 13 November 2024 - 17:31 WIB

Wujudkan Halsel Hebat, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau Pada Debat ke Dua

Rabu, 13 November 2024 - 17:30 WIB

Menyamakan Sherly Tjonda Sebagai Khadijah Maluku Utara” Pelecehan bagi Umat Islam

Sabtu, 2 November 2024 - 15:48 WIB

Banom Mpok None Bamus Betawi Gelar Jakarta Fashion Batik Carnival 2024

Jumat, 1 November 2024 - 15:03 WIB

Kisah Inspiratif Mama Cahya Gagas UMKM di Kawasi, Punya Penghasilan Besar

Berita Terbaru

Berita

Benahi Penanganan Korupsi dari Hulu ke Hilir

Minggu, 17 Nov 2024 - 16:24 WIB

Nasional

KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas

Sabtu, 16 Nov 2024 - 22:17 WIB

Nasional

Mardiono Beri Sinyal Maju Sebagai Ketua Umum PPP

Sabtu, 16 Nov 2024 - 22:09 WIB