Bupati Freddy Thie Hadir Sebagai Pembicara Dalam Dialog Interaktif Merajut Persatuan Dari Indonesia Timur

Sabtu, 1 Juni 2024 - 08:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, KAIMANA – Bupati Kaimana, Freddy Thie hadir dalam Pagelaran dan Diskusi Interaktif bertajuk “Merajut Persatuan dari Indonesia Timur” yang diselenggarakan di gedung pertemuan Krooy Kaimana (31/05). Acara ini dihadiri oleh berbagai tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat serta perwakilan dari sejumlah kerukunan.

Bupati Freddy Thie sebagai pembicara pada kesempatan itu menjelaskan Kaimana isyarat miniaturnya Indonesia.

“Di Kaimana ini semuanya ada, keragaman adat, budaya, suku, agama semua ada disini. Itu sebabnya kiranya tidak salah menyebutkan bahwa Kaimana Adalah Miniaturnya Indonesia,” ujar Bupati Freddy Thie.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan itu juga orang nonor satu di Kaimana itu menekankan pentingnya persatuan dan kerjasama untuk mencapai kemajuan bersama.

Baca Juga :  Polres Langkat Musnakan Ribuan Gram Sabu dan Ganja dari Tujuh Pengungkapan Kasus, Ini Paparan Kapolres Langkat

“Oleh karena itu, Indonesia Timur khsusnya Kaimana yang memiliki potensi yang luar biasa, baik dari segi sumber daya alam maupun budaya harus dimaksimalkan potensi ini. Caranya dengan terus merajut persatuan yang kokoh di antara kita,” ujar Bupati Freddy Thie.

Selain itu, ia menjelaskan tentang keragaman yang ada di Kaimana baginya telah tumbuh sejak lama. Tugas generasi saat ini dan seterusnya ialah menjaga dan memperkokoh nilai-nilai toleransi dan sikap saling menghargai.

“Bangsa ini punya dasar Pancasila dan Bhineka Tunggal Ika nya untuk mempersatukan keragaman kita semua. Dan di Kaimana, kita punya filosofi satu tungku tiga batu yang juga menjelaskan tentang bagaimana keragaman kita ini sebagai satu kekuatan agar kita bisa tumbuh sebagai daerah yang besar,” tambahnya.

Baca Juga :  Hadiri Peletakan Batu Pertama Monumen Adat Suku Kuri, Freddy Thie: Saya Anak Suku Kuri, Saya Punya Tanggung Jawab Bikin Baik Negeri Ini!

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor : MUFIK
Sumber :

Berita Terkait

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama
PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 15:25 WIB

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati

Senin, 21 April 2025 - 14:46 WIB

Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat

Senin, 21 April 2025 - 10:24 WIB

Gubernur Sherly Laos Gratiskan Uang Komite SMA/SMK/SLB Negeri di Maluku Utara

Senin, 21 April 2025 - 08:57 WIB

Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar

Senin, 21 April 2025 - 08:53 WIB

Hasby Yusuf dan APDESI Malut Jalin Sinergi Bahas Pembangunan Desa

Sabtu, 19 April 2025 - 18:27 WIB

Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah

Sabtu, 19 April 2025 - 18:26 WIB

Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Sabtu, 19 April 2025 - 15:21 WIB

PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia

Berita Terbaru