Bupati Halmahera Tengah Tinjau Langsung Program Rumah Layak Huni untuk Warga Kurang Mampu

Rabu, 9 April 2025 - 17:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Halmahera Tengah, Ikram M. Sangaji, mengunjungi warga penerima Rumah Layak Huni di Desa Nur Weda, Selasa (8/4/2025) (Detik Indonesia/RRI/Ji)

Bupati Halmahera Tengah, Ikram M. Sangaji, mengunjungi warga penerima Rumah Layak Huni di Desa Nur Weda, Selasa (8/4/2025) (Detik Indonesia/RRI/Ji)

 

Dalam waktu dekat, rumah-rumah yang sudah melalui tahap verifikasi akan segera dibangun. Selain itu, fasilitas pendukung seperti air bersih dan listrik juga mulai dinikmati oleh masyarakat di kawasan tersebut.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu penerima manfaat, Yuni Fitrianti Azis, mengaku bersyukur atas perhatian pemerintah. Saat ini, ia bersama keluarganya masih menempati rumah kayu sederhana dengan ukuran kecil. “Kalau hujan, air sering masuk dan tempat tidur jadi basah. Saya sangat bersyukur atas bantuan RLH ini. Terima kasih untuk Bapak Bupati dan Wakil Bupati,” ungkapnya.

 

Hal serupa disampaikan Asnawia Adaran, seorang lansia dari Desa Were. Ia menyebut rumah yang ditempatinya bersama anak sudah hampir roboh. “Saya mohon agar pembangunan bisa segera dimulai, karena rumah saya sudah tidak layak. Terima kasih atas kepedulian Bapak Bupati yang sudah datang melihat langsung kondisi kami,” tuturnya penuh harap.

Baca Juga :  Basarnas Ternate Laksanakan Peningkatan Kompetensi Bagi Rescuer

 

Program RLH ini diharapkan dapat terus bergulir dan menjadi solusi nyata bagi masyarakat Halmahera Tengah dalam mendapatkan tempat tinggal yang aman dan layak.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : RRI.CO.ID

Berita Terkait

Wakil Bupati Halmahera Selatan Gelar Konsultasi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri
Bupati Halsel Dorong Paguyuban Adat Kelola Taman Budaya di Hutan Kota
Proyek Jalan Pulau Makian Terlambat, Kadis PUPR Halsel Beberkan Penyebab
Bupati Halsel Dorong Revitalisasi Taman Budaya yang Terlupakan
Wakil Bupati Halsel Sampaikan Prioritas Pembangunan Daerah ke Kepala BPPW
Wali Kota Tidore Ketuai Rapat Persiapan Menuju MUNAS VII APEKSI 2025
Sherly Laos Puji Desa Todowongi: Sukses Olah Dana Desa Jadi Tambak Ikan Bandeng
Abaikan Perda Nomor 9 Tahun 2006, Caffe Bungalow 2 Bebaskan miras 

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:19 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman Dorong Pemprov Kalbar Tunjukkan Kinerja Lebih Baik dari Pemerintahan Sebelumnya

Jumat, 18 April 2025 - 15:18 WIB

Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi

Jumat, 18 April 2025 - 14:13 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset

Jumat, 18 April 2025 - 09:03 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 17 April 2025 - 23:37 WIB

Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Kamis, 17 April 2025 - 17:00 WIB

Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:57 WIB

Empat IKA Fakultas Trisakti Menyerahkan Surat Dukungan Kepada Maman Abdurrahman di Pra RUA

Kamis, 17 April 2025 - 10:12 WIB

Ahmad Irawan Optimistis RUU PMI Tingkatkan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia

Berita Terbaru