Bupati Sragen Apresiasi Peran Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) dalam Pembangunan Daerah Sragen

Jumat, 18 April 2025 - 13:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

128 alumni Universitas Gadjah Mada (UGM) se-Kabupaten Sragen menghadiri Halalbihalal Kagama Sragen yang dihelat Jum’at (11/4/2025) di Gedung Kartini Sragen. Dok. Diskominfo

128 alumni Universitas Gadjah Mada (UGM) se-Kabupaten Sragen menghadiri Halalbihalal Kagama Sragen yang dihelat Jum’at (11/4/2025) di Gedung Kartini Sragen. Dok. Diskominfo

DETIKINDONESIA.CO.ID, SRAGEN – Bupati Sragen, Sigit Pamungkas, memberikan apresiasi terhadap eksistensi Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) yang turut memberi warna positif dalam lingkungan Pemerintahan Kabupaten Sragen.

Sigit yang merupakan alumnus Jurusan Ilmu Pemerintahan FISIPOL UGM angkatan 2001 ini menyampaikan harapannya agar silaturahmi antaralumni terus terjalin erat. Menurutnya, koneksi yang kuat antarsesama alumni UGM dapat menjadi landasan kolaboratif untuk mendukung pembangunan di Bumi Sukowati.

“Melalui silaturahmi seperti ini, saya berharap alumni UGM di mana pun berada bisa saling mengenal lebih dekat satu sama lain, sehingga lahir kolaborasi yang bermanfaat bagi daerah,” ujar Sigit dalam keterangannya.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : PEMKAB SRAGEN

Berita Terkait

Bupati Sragen Apresiasi Berdirinya KB dan TK Nur Aqila sebagai Wadah Pendidikan Berkualitas
Bupati Sragen Dorong Peningkatan Pendidikan Lewat Program Prioritas
Bupati Sragen Hadiri Nobar Timnas U-17 Bersama Keluarga Fandi Ahmad
Bupati Sragen Ikut Berangkat Haji, Bimbingan Manasik Haji Hari Kedua Berjalan Khidmat dan Informatif
Tunggu 11 Tahun, Bupati Sragen dan Istri Siap Tunaikan Ibadah Haji
Bupati Sragen Disambut Kaesang dalam Kunjungan Konsolidasi PSI
Bupati Sragen Siapkan Lahan di Karangtengah untuk Dukung Sekolah Rakyat
Bupati Sragen Apresiasi Jerih Payah Petani: Sragen Jadi Lumbung Padi ke-2 se-Jateng

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 23:06 WIB

Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 

Jumat, 18 April 2025 - 19:37 WIB

Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan

Jumat, 18 April 2025 - 15:35 WIB

Wakil Bupati Halmahera Selatan Gelar Konsultasi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri

Jumat, 18 April 2025 - 11:46 WIB

Bupati Halsel Dorong Paguyuban Adat Kelola Taman Budaya di Hutan Kota

Kamis, 17 April 2025 - 16:26 WIB

Proyek Jalan Pulau Makian Terlambat, Kadis PUPR Halsel Beberkan Penyebab

Rabu, 16 April 2025 - 18:38 WIB

Bupati Halsel Dorong Revitalisasi Taman Budaya yang Terlupakan

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Wakil Bupati Halsel Sampaikan Prioritas Pembangunan Daerah ke Kepala BPPW

Senin, 14 April 2025 - 15:37 WIB

Wali Kota Tidore Ketuai Rapat Persiapan Menuju MUNAS VII APEKSI 2025

Berita Terbaru