Dalam rangka mengantisipasi hal ini, Operasi Ketupat 2025 yang mengusung tagline “Mudik Aman, Keluarga Nyaman” akan dilaksanakan mulai 23 Maret hingga 8 April 2025 untuk wilayah prioritas, dan 26 Maret hingga 8 April 2025 untuk wilayah lainnya.
Bupati Bang Arul, menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada seluruh pihak yang terlibat. Termasuk TNI-Polri, Kementerian terkait, BNPB, BMKG, Basarnas, Pertamina, Jasa Raharja, Jasa Marga. Dinas Perhubungan, Dinas Kesehatan, Satpol PP, Pramuka, dan Mitra Kamtibmas lainnya. Ia menekankan pentingnya kolaborasi untuk mensukseskan Operasi Ketupat dan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. (adi)
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Sumber : Tanahbumbukab
Penulis | : TIM |
Editor | : BIM |
Sumber | : TANAHBUMBUKAB |
Halaman : 1 2