Anggaran untuk kebutuhan operasional tetap berjalan sesuai ketentuan yang berlaku.
“Gaji dan tunjangan operasional sudah saya minta untuk direalisasikan,” ucapnya.
Sementara itu, Badan Anggaran (Banggar) DPRD Tanah Bumbu mengingatkan agar kebijakan efisiensi anggaran daerah tak berlebihan.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Wakil Ketua Banggar, I Wayan Sudarma, berharap pemangkasan anggaran tidak menghambat program prioritas di Tanah Bumbu.
“Jangan sampai justru memotong proyek yang seharusnya kita bangun,” ujar politisi PDI Perjuangan itu.
Sumber : Radarbanjarmasin
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Penulis | : TIM |
Editor | : BIM |
Sumber | : RADAR BANJARMASIN |
Halaman : 1 2