Di sisi lain, Gubernur H. Muhidin berharap kepengurusan baru Dekranasda dapat memperkuat peranannya dalam membina sektor kerajinan dan UMKM di Kalimantan Selatan.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
“Potensi kerajinan lokal harus terus dikembangkan sebagai bagian dari pertumbuhan ekonomi kreatif dan peningkatan kesejahteraan masyarakat,” katanya.
Kehadiran Bupati Tanah Bumbu beserta Ketua TP-PKK menjadi wujud dukungan terhadap upaya penguatan sektor kerajinan dan pemberdayaan UMKM, khususnya di wilayah Tanah Bumbu.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Penulis | : |
Editor | : |
Sumber | : |
Halaman : 1 2