Dalam waktu Dekat Sentral Perjuangan Pemuda Waikyon Gelar, Unras Terkait RSP Dan Jalan di Pulau Makean

Minggu, 7 Juli 2024 - 09:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Olehnya itu, kata Sandi, harus ada kejelasan dari Polda Maluku Utara, sejauh mana penanganan kasus pembangunan RSP di pulau makian.

 

“Terkait pembangunan RSP Makian diduga kuat ada praktek KKN, yang saat suda di tangani Polda Maluku Utara, olehnya itu harus ada kejelasan sejauh mana proses penyelidikannya” sambungnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Menurut Sandi, Dugaan adanya Praktek KKN dalam pembangunan RSP Makian, lantaran anggaran yang di cairkan tidak sesuai dengan progres pekerjaan, sehingga pekerjaan tersebut terbengkalai.

 

“Anggaran RSP Makian senilai Rp. 44 miliar yang bersumber dari DAK yang telah di cairkan 25 persen atau Rp.11 miliar lebih, namun progres pekerjaannya diduga kuat tidak sesuai dengan anggaran, ini artinya ada indikasi praktek KKN” tegas Sandi.

Baca Juga :  Plt Kadis PUPR Malut Eka Dahliani Monitoring Sejumlah Proyek di Pulau Obi

 

Selain itu Pekerjaan Jalan Sangapati – Rabutdaiyo dengan pagu anggaran senilai Rp. 7.8 Miliar yang bersumber dari APBD Tahun 2023, namun pekerjaannya mangkrak (Terbengkalai) yang harus di Lidik pihak Aparat Penegak Hukum (APH).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Hasil Olah TKP Ledakan Speedboat Bela 72 Milik Cagub Beni Laos
Ingin Jadi Tim Pemenangan Rusihan -Muhtar  Wakil ketua BPD Desa Karamat Undur diri 
Terbukti, Kabid Disnakertrans Halsel Ditetapkan Sebagai Tersangka
Bawaslu Sikat: Oknum Perangkat Desa Indong Diduga Terlibat Kampanye Paslon
Survei Pilgub Malut, Paslon HAS Unggul di Ternate 
Warga Desa Foya Antusias Menyambut Kedatangan Paslon Rusihan-Muhtar
Bawaslu Halsel, Bentuk Tiga Pokja Untuk Mengawasi Pelaksanaan Pilkada Serentak 
Musda V HNSI Bangka Belitung Dorong Peningkatan Ekonomi Nelayan

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 11:59 WIB

Hasil Olah TKP Ledakan Speedboat Bela 72 Milik Cagub Beni Laos

Jumat, 18 Oktober 2024 - 11:15 WIB

Ingin Jadi Tim Pemenangan Rusihan -Muhtar  Wakil ketua BPD Desa Karamat Undur diri 

Jumat, 18 Oktober 2024 - 00:07 WIB

Terbukti, Kabid Disnakertrans Halsel Ditetapkan Sebagai Tersangka

Jumat, 18 Oktober 2024 - 00:07 WIB

Bawaslu Sikat: Oknum Perangkat Desa Indong Diduga Terlibat Kampanye Paslon

Jumat, 18 Oktober 2024 - 00:06 WIB

Warga Desa Foya Antusias Menyambut Kedatangan Paslon Rusihan-Muhtar

Jumat, 18 Oktober 2024 - 00:05 WIB

Bawaslu Halsel, Bentuk Tiga Pokja Untuk Mengawasi Pelaksanaan Pilkada Serentak 

Rabu, 16 Oktober 2024 - 14:03 WIB

Musda V HNSI Bangka Belitung Dorong Peningkatan Ekonomi Nelayan

Selasa, 15 Oktober 2024 - 22:41 WIB

Bentuk Rasa Cinta Terhadap Sultan Husain Alting Sjah, Warga Desa Bicoli Komitmen Menangkan HAS 

Berita Terbaru