Debat Perdana Pilgub PBD: Ini Strategi ARUS Atasi Penyebaran HIV/AIDS

Jumat, 25 Oktober 2024 - 14:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SORONG – HIV/AIDS merupakan salah satu penyakit menular yang sudah menjadi persoalan kesehatan serius dan butuh perhatian Pemerintah daerah melalui penanganan yang dilakukan secara khusus.

Persoalan HIV/AIDS ini menjadi salah satu pertanyaan panelis kepada paslon pada saat debat perdana pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur yang diselenggarakan KPU Papua Barat Daya di stasiun Metro TV Jakarta, Rabu (16/10/2024) malam.

Pasangan calon Gubernur dan Wagub PBD nomor urut 1 Abdul Faris Umlati – Petrus Kasihiw (ARUS) ditantang untuk menangani persoalan penyakit HIV/AIDS di Daerah Otonomi Baru termuda itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Cawagub nomor urut 1 Petrus Kasihiw menegaskan bahwa jika pasangan ARUS diamanahkan sebagai Gubernur dan Wagub PBD terpilih maka persoalan HIV/AIDS jadi program prioritas.

Baca Juga :  Caleg PKB Temukan Dugaan Salah Hitung di Kecamatan Botang Lomang

“Bila pasangan ARUS dipercayakan menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Barat Daya, maka persoalan kesehatan terkait penanganan penyakit menular khususnya HIV AIDS akan jadi prioritas kami dari pasangan ARUS,” tegasnya.

Menurut Petrus, HIV/AIDS merupakan penyakit bersifat perilaku sosial di masyarakat yang saat ini bagaikan gunung es yang siap meleleh kapan saja.

“HIV/AIDS adalah penyakit yang bersifat prilaku manusia, ini seperti gunung es. Sebab yang nampak dalam penelitian atau survei belum tentu menggambarkan kondisi yang sebenarnya,” tandasnya.

Dijelaskan mantan Bupati Teluk Bintuni dua periode itu bahwa pemerintah dalam upaya untuk menyelamatkan masyarakat Papua Barat Daya, wajib membentuk tim penanggulangan AIDS daerah dan melibatkan seluruh komponen masyarakat.

Baca Juga :  AFU Miliki Gen Asli Papua, Ini Bukti Keturunanya

Penanganan HIV AIDS juga perlu anggaran yang memadai untuk mensuport kegiatan dan upaya untuk penanggulangan HIV AIDS sehingga dilakukan pendekatan-pendekatan kemanusiaan.

“Penanganan HIV/AIDS tidak hanya dilakukan oleh pemerintah, melainkan semua komponen masyarakat yang ditunjang dengan anggaran yang cukup untuk melakukan pendekatan-pendekatan kemanusiaan,” jelas Petrus Kasihiw.

Janjinya pula, jika kedepan pasangan ARUS jadi Gubernur dan Wagub maka akan dibangun anjungan tempat pelayanan terhadap penyakit HIV/AIDS, TBC maupun malaria.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULIANA
Sumber : KORERI.COM

Berita Terkait

POSSI Kota Ternate Gelar Open Turnamen Finswimming dan Oba Festival Olahraga KONI 2025 di Taman Falazawa 1
PB-Formmalut Jabodetabek Desak Evaluasi Kapolda Malut & Copot Kapolres Haltim serta Cabut Izin PT STS Yg Mengisahkan Korban Pada Warga. 
Dharma Wanita Persatuan Kota Ternate Gelar Kegiatan “Wahana Edukasi Terhadap Anak
Peringati 26 Tahun, Ternate Siap Melangkah ke Era Baru Pembangunan
Mendagri Tegaskan: Daerah Wajib Adaptif, Kadri Laetje Serukan Semangat di Hari Otda ke-29
Anis Hanifah Terpilih sebagai Ketua IBI Kabupaten Nganjuk, Siap Membersamai Perjuangan Bidan dan Berkolaborasi dengan Multi stakeholder
Cabor Halsel: Jangan Jadikan KONI Alat Kekuasaan! Hormati Hasil Musyawarah
Bawa Semangat Perubahan, Humein Kiat Nyatakan Siap Bertarung Rebut Ketua KONI Halsel

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Papua Pegunungan Tegaskan Pentingnya Persatuan dalam Pesta Rakyat di Sentani

Jumat, 25 April 2025 - 14:12 WIB

Elisa Kambu Harap BPK Lakukan Audit LKPJ dengan Objektivitas Tinggi

Rabu, 23 April 2025 - 14:18 WIB

Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Pegunungan Sampaikan Terima Kasih dan Salam Perpisahan ke Provinsi Induk

Sabtu, 19 April 2025 - 16:07 WIB

Prabowo Resmikan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Papua Pegunungan serta Bangka Belitung

Kamis, 17 April 2025 - 16:45 WIB

Gubernur Elisa Kambu Lantik Sekda Baru Kabupaten Maybrat di Awal Masa Jabatannya

Kamis, 17 April 2025 - 11:25 WIB

Bupati Waropen Kunjungi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, Tegaskan Komitmen Literasi dan Dokumentasi Daerah

Senin, 14 April 2025 - 16:38 WIB

PT Freeport Indonesia Berikan Dukungan untuk Liga 4 Regional Papua Tengah

Senin, 14 April 2025 - 12:39 WIB

Bupati Waropen FX Mote Tak Terburu-Buru Reshuffle Jabatan, Utamakan Evaluasi Kinerja ASN

Berita Terbaru

Ketua KADIN Indonesia Anindya Bakrie (Detik Indonesia/KONTAN)

Ekonomi & Bisnis

Kadin Menilai Turki dan Uni Eropa Berpotensi Menjadi Pasar Ekspor Baru

Senin, 28 Apr 2025 - 16:15 WIB