Desainer Maitua – Ivon Dethan Tampil Memukau di Spotlight IFC 2022

Senin, 5 Desember 2022 - 12:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Desainer asal NTT yang telah menetap di Jakarta sejak tahun 1994 ini menekankan bahwa fashion adalah borderless dan limitless. “Kami (Maitua, red) menargetkan desain menarik di mata anak muda. Dan berupaya menempatkan tenun di tempat yang tepat,” ungkap Ivon Dethan seraya mengatakan bahwa dirinya lahir di Kupang dan mempunyai workshop di Trans Mart Kupang.

Mantan pelaku dunia korporasi ini ingin membuat orang melihat tenun NTT dengan cara berbeda. “Kami mengutamakan kualitas. Dan boleh dicek kualitas jahitan Maitua,” tandas Ivon Dethan.

Selain Ivon Dethan, tampil juga desainer NTT, Erwin Yuan dengan busana dari bahan perca atau limbah tenun NTT yang mengusung tema “Recycle Art Couture Costumes”. Desain Erwin Yuan tampil pamungkas di hari ketiga pada Sabtu malam, 3 Desember 2022 pukul 18.30 WIB—selesai.

Pada Spotlight Indonesian Fashion Chamber 2022 ini terpilih Amotsya Sarimuda sebagai Fashion Designer of The Year, Am By Anggasari sebagai Fashion Entrepreneur of The Year dan Braxton sebagai Model of The Year.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Duta Wisata Sumatera Utara 2024 Sosialisasikan Program Hand Of Gen Z di Sekolah
Orchard Gardens K-8 Pilot School: Membangun Komunitas Melalui Pendidikan Berkualitas
Nikmati Kenyamanan Perjalanan di Jakarta dengan Sewa Bus Pariwisata Berfasilitas Toilet dari Cahaya Trans
Rasa yang menghadirkan sebuah cerita
Baim Wong Resmi Gugat Cerai Paula Verhoeven di PA Jakarta Selatan
Kemenpora dan KPK Latih Pemuda Talenta Muda 2024 dalam Bimtek Anti Korupsi: Membangun Masa Depan yang Bersih
Hasil Semifinal Piala AFF U-19: Gol Tunggal Buffon Antarkan Indonesia Ke Final

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 13:54 WIB

Maruar Sirait: Anies Dukung Pramono Bangunkan Macan Tidur, Namanya Jokowi dan Prabowo

Sabtu, 23 November 2024 - 13:45 WIB

Ahok Hadiri Kampanye Akbar Pramono-Rano di GBK

Sabtu, 23 November 2024 - 13:31 WIB

Pilkada Banten 2024: Probowo Ajak Warga Pilih Andra Soni-Dimyati

Sabtu, 23 November 2024 - 10:42 WIB

PT.Tim Subkon-Nya PT, GMS Digugat Terkait Pembayaran Hak 

Jumat, 22 November 2024 - 22:29 WIB

KPU RI Nyatakan Cagub Abdul Faris Umlati Bisa Kembali Ikut Pilkada

Jumat, 22 November 2024 - 17:44 WIB

Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%

Jumat, 22 November 2024 - 13:24 WIB

PKB Sebut Safitri-Hemfri Akan Menang 65 Persen di Pilkada Bursel

Jumat, 22 November 2024 - 13:13 WIB

Kampanye Pasangan ARUS PBD Usai Putusan Mahkamah Agung

Berita Terbaru

DKI JAKARTA

Ahok Hadiri Kampanye Akbar Pramono-Rano di GBK

Sabtu, 23 Nov 2024 - 13:45 WIB

Daerah

PT.Tim Subkon-Nya PT, GMS Digugat Terkait Pembayaran Hak 

Sabtu, 23 Nov 2024 - 10:42 WIB