Diacara Talk Show NasDem, Waketum Partai Golkar Tegaskan Pancasila Menjadi Orientasi Visi Bangsa Indonesia

Senin, 6 Juni 2022 - 19:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo sepakat dengan pandangan Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh bahwa Pancasila harus menjadi bagian integral yang tidak terpisahkan dalam kehidupan bangsa Indonesia.

Pancasila harus hadir dalam setiap ruang publik, diimplementasikan secara nyata dan membumi, serta di manifestasikan dalam berbagai dimensi realitas sosial, politik dan ekonomi. Pancasila tidak boleh sekadar menjadi aksesoris yang manis diucapkan, namun lupa diimplementasikan.

“Pancasila tidak boleh menjadi gincu yang hanya manis dan mencolok dilihat, namun tidak terasa apa-apa. Pancasila harus menjadi garam yang bisa dirasakan kehadirannya di berbagai praktik hidup keseharian. Melalui ‘Silaturahmi Nasional Kita Pancasila’ diharapkan menjadi ikhtiar membangun komitmen kolektif bangsa, khususnya dari kalangan muda bangsa, untuk menghadirkan Pancasila sebagai rujukan dalam setiap gerak langkah kehidupan kebangsaan. Termasuk dalam membangun kedewasaan politik, sekaligus mendewasakan kehidupan berdemokrasi,” ujar Bamsoet saat menjadi narasumber ‘Silaturahmi Nasional Kita Pancasila’, di Nasdem Tower, Jakarta, Kamis (2/6/22).

Turut hadir antara lain, Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh, Wakil Ketua MPR RI sekaligus Majelis Tinggi Partai Nasdem Lestari Moerdijat, Wakil Ketua DPR RI Rahmad Gobel, Menteri Komunikasi dan Informatika sekaligus Sekretaris Jenderal Partai Nasdem Johny G Plate, Menteri BUMN Erick Thohir, Staf Khusus Presiden RI Diaz Hendropriyono, serta tokoh ekonomi nasional Peter Gontha.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Fiqram
Sumber :

Berita Terkait

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Maman Abdurrahman Ditetapkan Sebagai Calon Tunggal Ketua Umum IKA Trisakti
Halalbihalal Wakil Kepala BPJPH Afriansyah Noor: Pererat Silaturahmi dan Perkuat Sinergi Halal Nasional
Trisakti Utama Ajak IKA Trisakti Bersinergi Hadapi Tantangan Zaman
Wamen Transmigrasi Viva Yoga dan Tokoh PAN Hadiri Halal Bihalal Serentak Seluruh Indonesia, Tekankan Peran PAN Dalam Pemerintahan
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 14:00 WIB

Menghidupkan Kembali Ideologi: Menjadikan Pancasila sebagai Pedoman, Bukan Sekadar Hafalan

Rabu, 16 April 2025 - 19:09 WIB

Hantu Di Pabrik dan Hantu Keserakahan: Membaca “Pabrik Gula” dan “Qodrat 2” dari Perspektif Hubungan Industrial

Minggu, 13 April 2025 - 11:04 WIB

M.ISRA RAMLI: Prinsip Dasar Kepemimpinan Nasional Keberpihakan Pada Nilai – Nilai Kerakyatan

Jumat, 11 April 2025 - 09:54 WIB

Budaya Membaca Membawa Perubahan Dalam Hidup Manusia

Minggu, 6 April 2025 - 13:55 WIB

Daun Tidak Bergerak Saat Shalat Idul Fitri, Apakah Tanda Bertasbih?

Kamis, 3 April 2025 - 12:13 WIB

Pelecehan Seksual Terhadap Anak Dibawah Umur adalah Pelanggaran Moral dan Hukum

Senin, 31 Maret 2025 - 21:23 WIB

Tengoklah ke Mana Kita Takbir? – Pesan Penting Usai Ramadhan

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:06 WIB

Hancurkan Mafia Pertamina: Moment of Truth Prabowo, Erick Thohir?

Berita Terbaru