DETIKINDONESIA.CO.ID, HALSEL – Sekertaris DPD PKS Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel), Iksan Kaliserang, diduga kuat memonopoli sejumlah proyek di Kabupaten Halsel, mulai dari perencanaan hingga pembangunan fisik. Hal ini dikeluarkan sejumlah kontraktor hingga badan dinas.
Iksan yang juga Sekertaris DPD PKS Halsel, belakangan menjadi perbincangan sejumlah kalangan kontraktor bahkan aktifis di setiap warung kopi. Bahkan, salah satu kontraktor yang enggan namanya dikorankan mengatakan, bahwa hampir setiap hari dirinya melihat Iksan Kaliserang, selaku Sekertaris DPD PKS Halsel, berkantor di ULP Halsel, bahkan setiap saat keluar masuk di Ruangan Bupati Kabupaten Halsel.
“Kami sangat menyayangkan apa yang dilakukan Sekertaris DPD PKS Halsel,” ungkap sumber yang enggan namanya dipublikasi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Penulis | : |
Editor | : |
Sumber | : |
Halaman : 1 2 Selanjutnya