Dinas Kesehatan Gelar Implementasi Gerakan Masyarakat Hidup Sehat

Rabu, 6 September 2023 - 08:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SORONG  –  Penjabat Sekretaris Daerah Ir. Edison Siagian, ME, menghadiri kegiatan pendampingan teknis dalam rangka mendorong regulasi, implementasi gerakan masyarakat hidup sehat (Germas) tingkat kota/kabupaten se-Papua Barat Daya, Selasa pagi (05/09/2023).

Kegiatan yang dibuka Penjabat Sekda itu berlangsung selama tiga hari ke depan 05-07 September di Rylich Panorama Hotel.

Dalam sambutannya Penjabat Sekda menyampaikan bahwa, saat ini kita sedang mengalami perubahan pola penyakit yang ditandai dengan meningkatnya kematian dan kesakitan akibat penyakit tidak menular (PTM) seperti stroke, jantung, kanker, diabetes menjadi penyebab terbesar kematian dan kecacatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan bahwa menurut Global Burden Of Disease 2010 dan Health Sector Review 2014, kematian yang diakibatkan oleh penyakit stroke menduduki peringkat pertama, trend ini akan berlanjut seiring dengan perubahan perilaku hidup di masyarakat.

Baca Juga :  Aparat TNI Di Asmat Bantu Para Guru Mengajar Anak-Anak Buta Huruf

Lanjut Sekda, semakin meningkatnya proporsi dan jumlah penduduk dewasa dan lanjut usia yang rentan terhadap penyakit degeneratif menyebabkan tingginya angka kesakitan dan kematian akibat penyakit tidak menular ini, mempengaruhi tingginya kebutuhan biaya masyarakat akan pelayanan kesehatan terutama pelayanan rujukan di rumah sakit hal ini akan menambah beban pemerintah dan masyarakat karena penanganannya membutuhkan biaya yang besar dan teknologi yang tinggi.

Sebelum mengakhiri sambutannya, atas nama pemerintah Provinsi Papua Barat Daya, Penjabat Sekda menghimbau untuk pelaksanaan gerakan masyarakat hidup sehat harus mempunyai regulasi yang mengikat baik itu regulasi peraturan gubernur, peraturan bupati, peraturan walikota, di lima kabupaten dan satu kota di Provinsi Papua Barat Daya.

Baca Juga :  Sekolah Misi Baptis Papua Gelar Natal di Wamena Papua Pegunungan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI
Sumber :

Berita Terkait

Dukungan Masyarakat Terhadap ARUS di Pilgub PBD Kian Tak Terbendung
Benahi Penanganan Korupsi dari Hulu ke Hilir
Bahlil Optimis Golkar Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024
KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas
Mardiono Beri Sinyal Maju Sebagai Ketua Umum PPP
Cawagub Petrus Kasihiw Pastikan Perbaikan Jalan Lintas Saigun Jika Terpilih
Tim Kuasa Hukum ARUS Laporkan Bawaslu PBD Ke DKPP Dugaan Pelanggaran Etik
Musrenbang RPJPD Raja Ampat Soroti Kontribusi Pariwisata

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Jumat, 15 November 2024 - 09:56 WIB

KAHMI JAYA Jaga Netralitas, Sukses Undang Seluruh Paslon di Pilkada Jakarta 2024 dalam Acara “Geruduk Paslon”

Kamis, 14 November 2024 - 22:17 WIB

Logistik Terpercaya untuk Ekspedisi Surabaya Tobelo dengan Layanan Unggul

Rabu, 13 November 2024 - 17:31 WIB

Wujudkan Halsel Hebat, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau Pada Debat ke Dua

Rabu, 13 November 2024 - 17:30 WIB

Menyamakan Sherly Tjonda Sebagai Khadijah Maluku Utara” Pelecehan bagi Umat Islam

Sabtu, 2 November 2024 - 15:48 WIB

Banom Mpok None Bamus Betawi Gelar Jakarta Fashion Batik Carnival 2024

Jumat, 1 November 2024 - 15:03 WIB

Kisah Inspiratif Mama Cahya Gagas UMKM di Kawasi, Punya Penghasilan Besar

Berita Terbaru

Berita

Benahi Penanganan Korupsi dari Hulu ke Hilir

Minggu, 17 Nov 2024 - 16:24 WIB

Nasional

KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas

Sabtu, 16 Nov 2024 - 22:17 WIB

Nasional

Mardiono Beri Sinyal Maju Sebagai Ketua Umum PPP

Sabtu, 16 Nov 2024 - 22:09 WIB