Dirapat Umum Anggota IKA Trisakti 2022, Ketum Silmy Karim: Kita Harus Bermanfaat Untuk Alumni, Bangsa dan Negara

Sabtu, 8 Oktober 2022 - 21:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Rapat Anggota Ikatan Alumni Trisakti 2022 di buka langsung Ketua Umum IKA Trisakti Silmy Karim di salah satu ruang rapat, Jakarta Selatan, Sabtu (8/10/2022) dini hari.

Dalam rapat tersebut selain hadir Ketua Umum Ikatan Alumni Trisakti Silmy Karim, Sekjen, Bendum dan juga Ketua Yayasan Trisakti Bimo Prakoso, Direktur Utama PT. Pintar Pemenang Asia Ray Pulungan, Pimpinan Universitas Trisakti, Ketua dan pimpinan Sekolah Tinggi Trisakti, Dekan dan Ketua Program Studi Trisakti, Dewan Pengawas IKA Trisakti, Ketua Ikatan Alumni Fakultas Trisakti, Ketua Ikatan Alumni Jurusan Jurusan, Pengurus Ikatan Alumni Trisakti, Anggota Alumni Trisakti dan seluruh tamu undangan yang sempat menghadiri acara ini.

Baca Juga :  Menang di Jakarta, PSI Optimis Melanggeng ke Senayan

Menurut Ibu Penny Ariesanti selaku Laporan Ketua Panitia bahwa kita semua sehat dan semangat terus dalam berkonstribusi terhadap bangsa dan Negara, Alhamdulillah bersamaan dengan maulid nabi Muhammad saw, Semoga acara kita ini lancar dan sukses serta rapat anggota ini juga sudah memenuhi quorum. Kata Ketua Panitia saat Menyampaikan Laporan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara sambutan Ketua Yayasan Trisakti Bimo Prakoso yang begitu semangat, Ia menyatakan bahwa Pemimpin harus mencerdaskan dan mensejahterakan, saya berharap yayasan ini harus dilanjutkan dengan para alumni, kita harus lebih maju untuk memberikan terbaik untuk bangsa ini, kalau mau maju harus kerja – kerja hingga sukses. Sontak Pikiran Bimo dalam sambutan.

Baca Juga :  Pengukuhan Kepengurusan IKA FEB Trisakti Periode 2022-2026

Lanjut Bimo, Ia sangat bersyukur kepada Bang Silmy Karim, atas menjadi pemimpin untuk bangun alumni ini. Sakali lagi kita berada pada satu alumni, harus dibawa kendali sama IKA TRISAKTI. Kita harus bersatu, biar kita kuat dan semua punya niat baik untuk maju bersama. Kata Bimo yang juga lulusan USA ini.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Mul
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia
Menteri UMKM Maman Abdurrahman Dorong Pemprov Kalbar Tunjukkan Kinerja Lebih Baik dari Pemerintahan Sebelumnya
Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi
Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi
Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset
Menghidupkan Kembali Ideologi: Menjadikan Pancasila sebagai Pedoman, Bukan Sekadar Hafalan
Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional
Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:45 WIB

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia

Jumat, 18 April 2025 - 16:19 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman Dorong Pemprov Kalbar Tunjukkan Kinerja Lebih Baik dari Pemerintahan Sebelumnya

Jumat, 18 April 2025 - 14:43 WIB

Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi

Jumat, 18 April 2025 - 14:13 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset

Jumat, 18 April 2025 - 09:03 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 17 April 2025 - 23:37 WIB

Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Kamis, 17 April 2025 - 17:00 WIB

Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:57 WIB

Empat IKA Fakultas Trisakti Menyerahkan Surat Dukungan Kepada Maman Abdurrahman di Pra RUA

Berita Terbaru