Ditemukan Mayat Pria Akibat Terseret Arus Sungai Ayung di Pantai Padang Galak

Rabu, 19 Oktober 2022 - 20:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Setelah pihak keluarga korban mengecek mayat tersebut untuk memastikan bahwa keluarganya, dan benar korban tersebut adalah keluarganya. Kemudian pada pukul 17.00 Wita mayat korban terpeleset yang terseret arus sungai Ayung di bawa ke RSUP Sanglah ditindaklanjuti oleh tim medis dengan menggunakan ambulance BPBD Kota Denpasar.

Kapolsek Dentim Kompol I Nengah Sudiarta, S.Sos., berada lansung ditempat penemuan mayat dan membenarkan bahwa korban murni kecelakaan dari terpelesetnya hingga terseret arus sungai Ayung di DAM Peraupan Banjar Umedesa, Desa Pegunyangan, Kecamatan Denpasar Utara pada pukul 13.40 Wita dan ditemukan di pantai Padang Galak pada pukul 14.45 Wita.

Kapolsek Dentim menambahkan dan mengimbau kepada warga “Dengan adanya cuaca ekstrem dan musim hujan, mengakibatkan intensitas debit air di Daerah Aliran Sungai (DAS) meningkat drastis, agar warga masyarakat harus berhati-hati menyikapi khususnya diwilayah Dentim dan umumnya di Kota Denpasar,” imbuh Kompol I Nengah Sudiarta, S.Sos.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia
Menteri UMKM Maman Abdurrahman Dorong Pemprov Kalbar Tunjukkan Kinerja Lebih Baik dari Pemerintahan Sebelumnya
Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi
Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi
Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset
Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:45 WIB

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia

Jumat, 18 April 2025 - 15:18 WIB

Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi

Jumat, 18 April 2025 - 14:43 WIB

Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi

Jumat, 18 April 2025 - 14:13 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset

Jumat, 18 April 2025 - 09:03 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 17 April 2025 - 23:37 WIB

Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Kamis, 17 April 2025 - 17:00 WIB

Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:57 WIB

Empat IKA Fakultas Trisakti Menyerahkan Surat Dukungan Kepada Maman Abdurrahman di Pra RUA

Berita Terbaru