Doakan Ganjar jadi Presiden 2024, Ratusan Majelis Taklim di Jakarta Bermanaqib

Minggu, 21 Agustus 2022 - 21:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Arief mengatakan Ganjar merupakan sosok yang religius dan nasionalis. Ganjar mampu mengimplementasikan nilai-nilai nasionalis dan religius itu dalam bentuk perilaku yang baik. Perilaku yang diwujudkan dengan kepedulian pada semua lapisan masyarakat, terutama ulama, kiai dan santri.

“Beliau tidak hanya religius dan nasionalis, tapi juga pemimpin yang energik,” katanya.

Arief berkomitmen akan terus lebih mendekatkan Ganjar kepada semua masyarakat, terutama kalangan santri. Ia berharap Ganjar menjadi Presiden 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Apapun yang diharapankan Bapak Ganjar Pranowo untuk kebaikan Indonesia semoga bisa dikabulkan, dan kita turut mendukung. Alhamdulillah kita sudah ada timeline kegiatan baru, untuk terus mendekatkan beliau di kalangan santri dan kiai,” ungkapnya.

Baca Juga :  Melalui Sidang Isbat, Pemerintah Putuskan Awal Ramadhan Jatuh pada 23 Maret 2023

Dalam kegiatan itu Pengasuh Majelis Cahyaning Sholawat, Kiai Ali Mustofa memimpin pembacaan manaqib serta doa untuk kemajuan dan kemakmuran Indonesia, serta kesuksesan gerakan Ganjar Pranowo Presiden 2024.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber :

Berita Terkait

Daun Tidak Bergerak Saat Shalat Idul Fitri, Apakah Tanda Bertasbih?
DKM Masjid Ainul Hikmah Luncurkan Dana Abadi dan Beasiswa untuk Mencetak Generasi Qurani
KAHMI dan HMI Jakarta Barat Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan, dan Tasyakuran
Islamic Centre Depok Siap Menjadi Pioner Pengelolaan Zakat Digital
Tanggapi Khotbah Gilbert Lumoindong, Bunda Indah: Statusnya hanya Pendeta bukan Ahli Surga
Rayakan Idul Fitri 1445 H Bersama Keluarga, Surijaty Gelar Open House
Ponpes Nurul Amanah Jakarta Buka Pendaftaran Santri Baru, Catat Tanggal dan Alur Pendaftarannya
Kemenag Adakan Sidang Isbat Awal Ramadhan pada 10 Maret 2024

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 09:19 WIB

Rektor UMJ Prof. Dr. Ma’mun Murod Tegaskan Pentingnya Resiliensi Mahasiswa Tangkal Radikalisme

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

Rektor Ma’mun Murod: UMJ Siap Sukseskan Halalbihalal PP Muhammadiyah 1446 H

Minggu, 30 Maret 2025 - 13:31 WIB

IKA Trisakti Matangkan Pemilihan Ketum 2025-2028, Usung Musyawarah Mufakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 11:53 WIB

Menteri Maman Abdurrahman : Saya Siap Memimpin IKA Trisakti

Senin, 17 Maret 2025 - 07:41 WIB

Pasca Lebaran IKA TRISAKTI Gelar Pemilihan Ketua Umum

Jumat, 22 November 2024 - 22:00 WIB

KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045

Sabtu, 18 Mei 2024 - 13:13 WIB

Rapat Umum Anggota 2024, IKA Trisakti Halal Bihalal dengan Silmy Karim

Sabtu, 27 April 2024 - 10:12 WIB

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Berita Terbaru

Camat Karang Bintang Syafruddin, jajaran Polsek dan Danramil, serta empat anggota DPRD Tanah Bumbu: Makruri, H. Jumbron, Sayono, dan Wakil Ketua DPRD Tanbu, H. Hasan saat meresmikan Gedung Serbaguna “Mandala Bakti” Diresmikan, Desa Manunggal Rayakan HUT ke-42 (Detik Indonesia/Klikkalsel)

KALIMANTAN SELATAN

Pesan Bupati Tanah Bumbu di HUT Desa Manunggal: Wujudkan Gotong Royong

Senin, 21 Apr 2025 - 13:43 WIB