DPP Pro JARWO Minta Pemkab Humbahas Salurkan Dana Stimulan Bagi Korban Angin Puting Beliung

Selasa, 26 April 2022 - 07:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA– Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Pro Ganjar Pranowo (JARWO) menyampaikan Keprihatinannya terkait musibah bencana alam yang terjadi di daerah Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) Provinsi Sumatera Utara (Sumut).

Pernyataan itu langsung disampaikan oleh Ketua Umum (Ketum) DPP Pro JARWO, Larshen Yunus.

Bertempat di Wisma Nusantara II, Gedung DPR/DPD/MPR-RI, Senayan Jakarta, Ketum Relawan Nasional Pro JARWO itu sampaikan harapannya, agar Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Humbahas segera tindak lanjuti proses Pemulihan terhadap para korban Bencana Angin Puting Beliung tersebut, yang sudah menghancurkan beberapa rumah masyarakat di Desa Siborboron, Kecamatan Sijampolang pada hari minggu (24/4/2022) kemarin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hasil observasi Tim DPP Pro JARWO mengidentifikasikan, bahwa Terjangan Angin Puting Beliung masuk dalam kategori Bencana Alam Berat, oleh karena itu, sudah seharusnya Pemkab Humbahas menyalurkan Bantuan sebagai pemberian Stimulan bagi masyarakat yang telah menjadi Korban.

Baca Juga :  Perananan Indonesia, Layaknya Menampung Pengungsi Ukraina

Dahsyatnya Angin Puting Beliung yang menghancurkan Desa tersebut akibat Murkanya Alam terhadap Para Pelaku Kejahatan Lingkungan Hidup dan Kehutanan di Wilayah Provinsi Sumatera Utara, khususnya di Daerah Kabupaten Humbahas. Terhadap kondisi yang terjadi, Pemkab dan DPRD mesti dan harus bertanggung jawab!!! karena sudah diberikan Mandat Rakyat untuk Berkuasa, Mengelola Daerah dan Pemerintahan di Kabupaten Humbahas.

Hasil Konfirmasi Media Partner DPP Pro JARWO, bahwa Kepala Desa Siborboron memastikan Jatuhnya Korban atas bencana alam tersebut. Selaku Kepala Desa, M Simanullang katakan ada sekitar 13 rumah yang mengalami kerusakan, atapnya lepas berterbangan, dari 13 itu 6 rumah mengalami Rusak Parah.

Kepala Desa M Simanullang juga tegaskan, bahwa tidak ada korban jiwa atas bencana Angin Puting Beliung itu, kendati ada beberapa orang warganya yang mengalami Luka Serius.

Baca Juga :  Dua Kapal Pengangkut Ribuan Ton Nickel Ore Ditahan TNI AL di Kepsul

DPP Pro JARWO Minta Pemkab Humbahas Salurkan Dana Stimulan Bagi Korban Angin Puting Beliung

Atas kondisi tersebut, Ketum DPP Pro JARWO Larshen Yunus usulkan beberapa poin, terkait Pos Anggaran apa saja yang dapat memperbaiki situasi tersebut.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Daud Gerung: Bupati LAZ “omon-omon” Soal alokasi dana sebesar Rp 1 milyar per desa dan Rp 100 juta per dusun setiap tahun
ASPERA Indonesia Siap Bersinergi dengan Pemerintah Kota Depok dalam Pembangunan dan Kemanusiaan
Kampung Duri Kosambi Rayakan Lebaran Antar Kampung, Fachry Dukung Jadi Warisan Budaya
Kesibukan Malam Takbiran di Jakarta: Polisi Gambir Jamin Kelancaran Lalu Lintas Menyambut Idul Fitri
Jelang Idul Fitri, PT Wanatiara persada Salurkan 2 Ton Sembako Di 8 Desa Lingkar Tambang 
Sambut Idul Fitri, PT Wanatiara Persada Bagi-Bagi THR dan Sembako ke 1.017 Karyawan dan Warga
RW 015 Kemirimuka Gelar Kegiatan Berbagi, Sinergi Eka Hospital dan Propindo Sedayu
Kepala Desa Waigoiyofa Laporkan Dugaan Pencemaran Nama Baik ke Polres Kepulauan Sula

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 18:02 WIB

Bupati Tanah Bumbu Gelar Open House Idul Fitri, Warga Antusias Hadir

Senin, 31 Maret 2025 - 21:44 WIB

Bupati Tanah Bumbu Bang Arul Salat Idulfitri 1446 H Bersama Warga di Masjid Agung Al-Falah

Sabtu, 29 Maret 2025 - 13:52 WIB

Baznas Tanah Bumbu Berikan Bantuan Sembako dan Uang Tunai untuk Fakir Miskin dan Mualaf

Sabtu, 29 Maret 2025 - 11:09 WIB

Tanah Bumbu Targetkan 75% Desa Mandiri pada 2026, Ini Strateginya

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:49 WIB

Bupati Tanah Bumbu Teken Nota Kesepakatan RPJMD 2025-2029, Fokus Pembangunan Berkelanjutan

Jumat, 28 Maret 2025 - 14:23 WIB

Bupati Tanah Bumbu Teken Nota Kesepakatan RPJMD 2025-2029, Ini Prioritasnya!

Jumat, 28 Maret 2025 - 09:02 WIB

Pemkab Tanah Bumbu Serahkan LKPD Unaudited 2024 ke BPK Kalsel

Kamis, 27 Maret 2025 - 12:02 WIB

Dukungan Pemkab Tanah Bumbu untuk Pesona Melasti 2025

Berita Terbaru

KALIMANTAN TIMUR

Tindaklanjuti Laporan Warga, Polresta Balikpapan Sidak SPBU Secara Acak

Kamis, 3 Apr 2025 - 10:03 WIB