Ketua DPR Aceh Dukung Investasi Uni Emirat Arab untuk Percepat Ekonomi Daerah

Senin, 10 Maret 2025 - 12:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Aceh, Muzakir Manaf (Mualem) bersama Duta Besar UEA untuk RI, H.E. Abdulla Salem Al Dhaheri, di Meuligoe Gubernur Aceh, Minggu, 9 Maret 2025. Foto: Humpro Adpim Aceh.

Gubernur Aceh, Muzakir Manaf (Mualem) bersama Duta Besar UEA untuk RI, H.E. Abdulla Salem Al Dhaheri, di Meuligoe Gubernur Aceh, Minggu, 9 Maret 2025. Foto: Humpro Adpim Aceh.

DETIKINDONESIA.CO.ID – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Aceh, Zulfadhli, menyambut baik pertemuan antara Gubernur Aceh, Muzakir Manaf (Mualem), dan Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem Al Dhaheri, yang membahas peluang investasi di Aceh. Ia menegaskan bahwa investasi dari UEA berpotensi menjadi instrumen penting dalam mendorong pertumbuhan ekonomi dan pengentasan kemiskinan di Aceh.

“Kami di DPR Aceh mendukung penuh berbagai langkah dan kebijakan Mualem untuk akselerasi pertumbuhan ekonomi di daerah ini dengan instrumen investasi,” ujar Zulfadhli, Minggu (9/3/2025), di Banda Aceh.

Menurutnya, salah satu janji politik Muzakir Manaf saat Pilkada 2024 adalah menarik investasi di berbagai sektor sebagai upaya memperbaiki perekonomian Aceh. Oleh karena itu, DPR Aceh siap berkolaborasi dengan Pemerintah Aceh dalam menciptakan regulasi yang dapat memberikan kepastian hukum dan kenyamanan bagi investor.

Zulfadhli juga menekankan pentingnya kerja sama dengan berbagai pihak untuk memperluas peluang investasi di Aceh. Ia memastikan bahwa DPR Aceh siap membentuk peraturan yang mendukung iklim investasi yang kondusif.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : RMOLACEH.ID

Berita Terkait

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Ajak Masyarakat Raih Berkah Ramadan
Bupati Tarmizi Janji Lakukan Perubahan dalam Pemerintahan Aceh Barat
Teuku Kamaruzzaman: Aceh Perlu Penjelasan Transparansi dan Pola Distribusi BBM
Masyarakat Aceh Resah, Pemerintah Kaji Ulang Penempatan Rohingya
Jelang Ramadhan, Pemkab Aceh Besar Pastikan Stok Daging Meugang Aman
Hotel di Aceh Terdampak Efisiensi Anggaran, Okupansi Merosot 30%
Bupati Aceh Jaya Bahas Efisiensi Anggaran Daerah dengan Sri Mulyani
Mahkamah Konstitusi Tolak Gugatan Pilkada, Iskandar-Zainal Resmi Pimpin Aceh Timur

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 16:15 WIB

Bupati Teluk Bintuni Instruksikan Percepatan Rehab Ruang Kerja

Senin, 10 Maret 2025 - 13:18 WIB

Usai Pilkada, Wagub Papua Barat Ajak Seluruh Masyarakat Kaimana Bersatu untuk Kemajuan

Senin, 10 Maret 2025 - 11:28 WIB

Wali Kota Sorong Hadiri Ibadah Mingguan dan Berikan Bantuan untuk Gereja

Senin, 10 Maret 2025 - 10:32 WIB

Bupati Teluk Bintuni Yohanis Manibuy Pimpin Apel Perdana, Tegaskan Disiplin dan Transparansi

Senin, 10 Maret 2025 - 10:09 WIB

Wagub Papua Barat: Pengembangan Pariwisata Kaimana Jadi Prioritas Utama

Senin, 10 Maret 2025 - 09:53 WIB

Gubernur Papua Barat Daya Pimpin Apel Perdana, Tekankan Tugas ASN

Senin, 10 Maret 2025 - 09:11 WIB

Wabup Kaimana Ajak Masyarakat Jaga Toleransi di Bulan Suci Ramadhan

Senin, 10 Maret 2025 - 09:01 WIB

Bupati Kaimana Ajak Masyarakat Bersatu Demi Pembangunan Berkelanjutan

Berita Terbaru

Bupati Teluk Bintuni Yohanis Manibui Bersama Wakil Bupati Joko Lingara (Tengah) Foto Bersama ASN Usai Apel Gabungan Di Kantor Bupati Senin (10/3/2025) (Detik Indonesia/RRI/Dina)

PAPUA BARAT

Bupati Teluk Bintuni Instruksikan Percepatan Rehab Ruang Kerja

Senin, 10 Mar 2025 - 16:15 WIB