Home / NTT

Falen Kebo Lakukan Revolusi Senyap Bangun TTU

Sabtu, 15 Maret 2025 - 09:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Falen Kebo

Bupati Falen Kebo

Falen Kebo mengubur impiannya menggapai bintang. Di usia yang masih relatif muda, belum genap 40 tahun. Keputusan ini menunjukkan bahwa ia memiliki visi dan tujuan yang lebih besar daripada sekadar mencapai kesuksesan pribadi. Meraih bintang di pundak.

Keutamaan Bupati Falen Kebo dan Wakilnya Kamelus Elu, tidak terkontaminasi dengan kepentingan politik di TTU. Jauh sebelum ikut kontestasi, kedua pemimpin ini jauh dari konflik. Sepi dari gosip politik. Di setiap pernyataannya, Falen Kebo selalu menegaskan bahwa ia tidak memiliki dendam pribadi dengan siapa pun termasuk ASN dan pejabat setempat. Penegasan ini dimaknai sebagai pemimpin yang care dan lebih mementingkan kepentingan umum dan meletakkan kesejahteraan rakyat di atas segalanya ketimbang menghabiskan enegeri untuk membenci orang lain (baca : lawan politik).

Baca Juga :  Beta Timor dan Perjalanan Politik Yosep Falentinus Delasalle Kebo

***

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Yosef Naiobe, Jurnalis asal Mamsena, Kecamatan Insana Barat, TTU tinggal di Semarang, Jawa Tengah.

 

Sumber : Zonanusantara

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : ZONANUSANTARA

Berita Terkait

Bupati Antonius Doni Dihen Pimpin Apel Perdana, Fokus pada Efisiensi dan Pembangunan Flotim
Bupati TTU Falent Kebo Perjuangkan Pembangunan Bendungan Tantori, Tinjau Langsung Lokasi
Bupati TTU Falen Kebo Terapkan Kebijakan Baru, Kendaraan Dinas Wajib Parkir Saat Libur
Polres TTU dan Jurnalis Gelar Buka Puasa Bersama, Pererat Silaturahmi di Bulan Ramadan
Bupati TTU Falentinus Kebo Bahas Golput dan Money Politics dalam Kuliah Umum di Universitas Timor
Hadiah Spesial Ulang Tahun! Pemda TTU Beri Layanan Medis Gratis
Wawancara Bupati Falen Kebo: Reformasi ASN TTU Demi Pelayanan Publik yang Lebih Baik
Bupati TTU Falen Kebo Teken PKS Optimalisasi Pajak Daerah dan Pusat

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:17 WIB

Wali Kota Tidore Tinjau Puskesmas, Prioritaskan Peningkatan Fasilitas Kesehatan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:08 WIB

Wali Kota Ternate Sampaikan Belasungkawa atas Wafatnya KH Abdul Gani Kasuba

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:18 WIB

Rencana Pembangunan Dermaga Pulau Hiri oleh Pemkot Ternate dan BPTD Maluku Utara

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:00 WIB

Gubernur Maluku Utara Sherly Laos Sampaikan Duka atas Wafatnya Abdul Gani Kasuba

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:49 WIB

Berpulangnya AGK: Dari Pengabdian Hingga Kontroversi, Inilah Jejaknya

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:14 WIB

Hari Ke 14 Ramadhan,Dandim 1509/Labuha Dan Persit Bagikan Takjil

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:01 WIB

Bentuk Sanggar Budaya dan Dorong Nilai Adat, GAMKI Halsel Silahturahmi dengan Sultan Bacan 

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:20 WIB

Gubernur Malut: Sertifikasi Halal Percepat Daya Saing UMKM di Pasar Global

Berita Terbaru