Gubernur Gusnar Ismail bersama Ketua TP PKK Provinsi Gorontalo, Nani Ismail Mokodongan, meninjau stan UMKM di arena pacuan kuda Yosonegoro, Kabupaten Gorontalo, Senin (7/4/2025). (Foto : Nova Diskominfotik)
“Masih ada juga pedagang yang berjualan di luar area utama dan tidak tercatat dalam data resmi,” tambahnya.
Secara umum, Festival Ketupat Jaton 2025 berlangsung dengan lancar dan sukses. Chamdi Mayang, Ketua Korwil KKJI Gorontalo, memberikan apresiasi tinggi kepada Pemerintah Provinsi dan Gubernur Gorontalo atas terselenggaranya acara budaya tahunan ini.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel. Penulis | : TIM |
Editor | : BIM |
Sumber | : GORONTALOPROV |
Halaman : 1 2