Festival Teluk Tifu Resmi Di Tutup Bupati Buru Selatan Safitri Malik Soulisa

Sabtu, 13 Agustus 2022 - 13:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, NAMROLE – Festival Teluk Tifu Wonderful Sail To Indonesia (WSI ) Tahun 2022 resmi di tutup Bupati Buru Selatan Hj Safitri Malik Soulisa di Desa Tifu Kecamatan Leksula Kab Buru Selatan, Kamis ( 11/08/2022 )

Festival Teluk Tifu WSI ini, di selenggarakan oleh Dinas Pariwisata Kabupaten Buru Selatan turut hadir Negara asal Peserta Wonderful Sail to Indonesia antara lain, Australia, USA, Nederland, UK, Jerman dan Negara Swedia

Acara penutupan juga di hadiri oleh Wakil Bupati Buru Selatan Bpk Gerson Eliaser Selsily, Asisten 3 Bpk Hadi Longa SE.M.Si, Kapolres Buru Selatan Bpk AKBP M. Agung Gumilar bersama para perwira, OPD Lingkup Pemkap Bursel dan Ketua Darma Wanita Bursel Ibu Hj Salma Haji Husein.

Acara penutupan Festival Teluk Tifu WSI juga di isi dengan beberapa rangkaian kegiatan yaitu penyerahan hadiah kepada Juara Lomba Mancing, Lomba Dayung dan Lomba Masak yang di serahkan oleh Bupati, Wakil Bupati, Kapolres dan termasuk penyerahan Chandra Mata kepada peserta Wonderful Sail To Indonesia dari Kapolres Buru Selatan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Delvi
Editor : Airlangga
Sumber : Humas Kab. Buru Selatan

Berita Terkait

Pembangunan Berjalan Lancar, RW 015 Kemirimuka Menuju Kampung Pancasila
Menteri UMKM Maman Abdurrahman: Dana untuk Hapus Piutang UMKM Sudah Disepakati
Harita Nickel Jalani Audit Ketat IRMA, Komitmen pada Standar Tambang Bertanggung Jawab
Danantara Siap Jadi Pemasok Likuiditas untuk Pasar Modal Indonesia
Gubernur Maluku Sampaikan Dokumen LKPJ Tahun Anggaran 2024
Menteri UMKM Maman Abdurrahman Soroti Pentingnya Keterlibatan Bank Daerah dalam Distribusi KUR
Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa Serukan Generasi Muda Hindari Konflik
Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo, Tegaskan Komitmen Transisi Energi dengan Kolaborasi Masdar

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 11:53 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Hapus Utang, Penjahit Pasar Lama Sampaikan Terima Kasih

Senin, 14 April 2025 - 16:30 WIB

Gubernur NTT Nikmati Kopi Detusoko Sambil Menyaksikan Keindahan Alam Ende

Senin, 14 April 2025 - 16:12 WIB

Kadis Peternakan TTU Dorong Peningkatan Kesejahteraan Peternak Lewat Distribusi Sapi

Senin, 14 April 2025 - 11:49 WIB

Gubernur NTT Berikan Bantuan Rp1,1 Miliar ke SMA Negeri Ndondo, Buka Turnamen SMA Ndondo Cup II

Senin, 14 April 2025 - 09:07 WIB

Bupati TTU Jamin Dana Penghematan Mobil Dinas Akan Digunakan untuk Pembangunan Jalan di Kota Kefamenanu

Sabtu, 12 April 2025 - 16:38 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Akan Dorong UMKM Lewat Car Free Day Tiap Pekan

Sabtu, 12 April 2025 - 09:12 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Bebaskan Tunggakan Sewa Lapak Pedagang Pasar, Pembayaran Dilanjutkan Mei 2025

Jumat, 11 April 2025 - 16:44 WIB

Setelah Seluruh Mobil Dinas Dipusatkan, Bupati TTU Falent Kebo Bangun Garasi Baru di Depan Eks Kantor DPRD

Berita Terbaru

Chief Investment Officer (CIO) Badan Pengelolaan Investasi (BPI) Daya Anagata Nusantara (Danantara) Pandu Sjahrir (Detik Indonesia/ANTARA)

Ekonomi & Bisnis

Danantara Siap Jadi Pemasok Likuiditas untuk Pasar Modal Indonesia

Selasa, 15 Apr 2025 - 15:54 WIB