Gawat Kepala Kemenag Halut, Arahkan Pegawai Pilih Paslon Gubernur nomor Urut 4

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

DETIKINDONESIA.CO.ID,HALUT— Kepala Kantor Kementerian Agama Halmahera Utara Abdurahman M Ali diduga melakukan kampanye terselubung saat melakukan pertemuan dengan pegawai Kemenag di MTS Desa Dokulamo, Kecamatan Galela Barat. Pertemuan berlangsung untuk memperingati Hari Santri, Selasa (22/10/2024).

 

Kampanye terselubung Abdurahman tersebar luas lewat video berdurasi 7 menit 11 detik. Dalam sambutannya, mantan timsel KPU ini diduga mengarahkan pegawai Kemenag untuk mendukung pasangan calon kepala daerah Maluku Utara nomor urut 4. Diketahui, calon wakil gubernur nomor urut 4 adalah Sarbin Sehe, mantan Kepala Kantor Wilayah Kemenag Malut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Saya terus terang saja pada teman-teman semua, saya ingin menyampaikan, provinsi itu kita berada pada sila keempat dari Pancasila. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan. Sila keberapa itu?” tanyanya kepada para pegawai yang langsung dijawab “Empat.”

Baca Juga :  Masyarakat Religius Sumut Desak Hakim Pengadilan Negeri Stabat untuk Adil dan Jangan Diintervensi

 

“Maka provinsi kita berada pada sila keempat, karena di situ ada orang Kementerian Agama di situ,” sambung Abdurahman.

 

Ia menyebutkan, wajah kebersamaan dari orang-orang Kemenag wajib hukumnya berada pada sila keempat.

 

“Bisa mangarti to?” tanyanya lagi.

 

“Harus dibayar atau tidak dibayar, amankan. Jangan ngoni bafikir orang kase doi, ini MK, barenti deng MK. Cukup sudah. Me yang banyak ini Kasuba saja kong. Pada akhirnya kabawa korupsi samua, sama saja to. Jadi barenti sudah,” sambung Abdurahman.

 

Saat ini, kata dia, perwakilan Kemenag di sila keempat merupakan orang asli Galela.

 

“Kalo liat dari orang, orang Galela lebe banyak daripada orang Tobelo. Coba ngoni cek, yang banyak menyebar ke seluruh Maluku Utara ini dari mana? Dari Canga,” tukasnya.

Baca Juga :  Tingkatkan Ketahanan Ekonomi Nasional, DPD RI Dorong Pengembangan Industri Hilirisasi Nikel

 

Abdurahman juga melarang para pegawai merekam pembicaraannya.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung
Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan
Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis
Bawaslu Jakarta Pusat Petakan 25 Indikator TPS Rawan untuk Pemilu 2024
Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada
Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 
Debat Kedua Dampak Pertambangan, MK-BISA Skak Sherly soal Jabatan Komisaris Tambang
Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 15:53 WIB

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung

Rabu, 20 November 2024 - 13:42 WIB

Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara

Senin, 18 November 2024 - 21:21 WIB

Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 

Senin, 18 November 2024 - 18:46 WIB

Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik

Senin, 18 November 2024 - 13:35 WIB

Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 

Sabtu, 16 November 2024 - 20:32 WIB

Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB