GEMA Kritik Keras Dugaan Calon Pimpinan DPD RI ‘Ngemis’ Dukungan ke Prabowo

Minggu, 29 September 2024 - 06:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Ketua Umum Gerakan Muda Nasional (GEMA), Eko Saputra, mengecam keras dugaan beberapa calon pimpinan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI yang meminta restu kepada Presiden Terpilih Prabowo Subianto menjelang pemilihan pimpinan DPD RI periode 2024-2029. Menurut Eko, tindakan tersebut sangat memalukan dan menunjukkan sikap yang tidak pantas bagi anggota lembaga negara.

Eko menilai, jika benar ada permintaan restu tersebut, hal ini mencoreng martabat DPD RI sebagai lembaga negara yang seharusnya independen dan berwibawa. Ia menegaskan bahwa DPD RI adalah salah satu lembaga negara yang penting dalam sistem ketatanegaraan Indonesia, dengan peran mewakili aspirasi masyarakat dari berbagai provinsi.

“DPD RI adalah lembaga yang dibentuk untuk memperjuangkan kepentingan daerah. Sangat disayangkan jika ada anggotanya yang harus meminta dukungan kepada Presiden terpilih untuk menduduki posisi pimpinan. Ini merusak integritas kelembagaan,” ujar Eko saat diwawancarai di Jakarta pada Sabtu (28/9/2024).

Kritik Eko tersebut berawal dari beredarnya foto dan isu yang menyebut beberapa calon pimpinan DPD, seperti Sultan B Nadjamudin, Yorrys Raweyai, dan GKR Hemas, mengunjungi kediaman Prabowo. Pertemuan ini diduga dilakukan untuk meminta dukungan jelang pemilihan pimpinan DPD RI pada 1 Oktober mendatang.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Paus Fransiskus, Pemimpin Tertinggi Umat Katolik, Wafat di Usia 88 Tahun
Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Maman Abdurrahman Ditetapkan Sebagai Calon Tunggal Ketua Umum IKA Trisakti
Halalbihalal Wakil Kepala BPJPH Afriansyah Noor: Pererat Silaturahmi dan Perkuat Sinergi Halal Nasional
Trisakti Utama Ajak IKA Trisakti Bersinergi Hadapi Tantangan Zaman
Wamen Transmigrasi Viva Yoga dan Tokoh PAN Hadiri Halal Bihalal Serentak Seluruh Indonesia, Tekankan Peran PAN Dalam Pemerintahan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 15:25 WIB

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati

Senin, 21 April 2025 - 14:46 WIB

Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat

Senin, 21 April 2025 - 10:24 WIB

Gubernur Sherly Laos Gratiskan Uang Komite SMA/SMK/SLB Negeri di Maluku Utara

Senin, 21 April 2025 - 08:57 WIB

Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar

Senin, 21 April 2025 - 08:53 WIB

Hasby Yusuf dan APDESI Malut Jalin Sinergi Bahas Pembangunan Desa

Sabtu, 19 April 2025 - 18:27 WIB

Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah

Sabtu, 19 April 2025 - 18:26 WIB

Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Sabtu, 19 April 2025 - 15:21 WIB

PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia

Berita Terbaru