Gubernur Malut: Sertifikasi Halal Percepat Daya Saing UMKM di Pasar Global

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Malut, Sherly Laos saat sambutan pada acara Maluku Utara Halal Fair 2025. (Foto: Humas Kemenkum Malut).

Gubernur Malut, Sherly Laos saat sambutan pada acara Maluku Utara Halal Fair 2025. (Foto: Humas Kemenkum Malut).

DETIKINDONESIA.CO.ID, TERNATE – Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenkum Maluku Utara mendukung langkah Pemerintah Provinsi Maluku Utara (Pemprov Malut) dalam mengembangkan ekosistem halal dan ekonomi keuangan syariah di provinsi, yang dikenal dengan julukan Bumi Moloku Kie Raha.

Hal itu disampaikan saat Kakanwil Kemenkum Malut, Budi Argap Situngkir mengutus Perencana Ahli Madya, Irwan Kadir menghadiri Opening Ceremony Maluku Utara Halal Fair 2025 yang digelar meriah di Landmark Kota Ternate, Rabu (13/3/2025).

Kemenkum Malut selaku instansi vertikal pemerintah pusat yang beroperasi di Kota Ternate, terus mendukung langkah Pemprov Malut dalam usahanya melangkah dan memajukan produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).

Irwan mengungkapkan, Kakanwil Budi Argap Situngkir terus mendorong agar Kemenkum sebagai pintu gerbang pelindungan kekayaan intelektual, mendukung pemerintah daerah untuk bersinergi dalam meningkatkan kualitas produk UMKM.

“Salah satunya dengan pelindungan Kekayaan Intelektual, yang dibarengi dengan sertifikasi halal sepertinya, terobosan yang ampuh untuk meningkatkan ekosistem UMKM,” ucap Irwan.

Sementara itu, Gubernur Malut, Sherly Laos mengajak masyarakat untuk mendukung kegiatan Halal Fair 2025. “Saya berharap, Komite Nasional Ekonomi dan Syariah yang bekerja sama dengan Bank Indonesia selaku inisiator terus melanjutkan kinerja baik dalam mendukung UMKM di Malut,” ujar Sherly Laos.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : RRI.CO.ID

Berita Terkait

Harita Nickel Berkontribusi dalam Pembangunan Sosial Ekonomi Pulau Obi
Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
Wakil Bupati Halmahera Selatan Gelar Konsultasi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri
Bupati Halsel Dorong Paguyuban Adat Kelola Taman Budaya di Hutan Kota
Proyek Jalan Pulau Makian Terlambat, Kadis PUPR Halsel Beberkan Penyebab
Bupati Halsel Dorong Revitalisasi Taman Budaya yang Terlupakan
Wakil Bupati Halsel Sampaikan Prioritas Pembangunan Daerah ke Kepala BPPW

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:45 WIB

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia

Jumat, 18 April 2025 - 15:18 WIB

Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi

Jumat, 18 April 2025 - 14:43 WIB

Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi

Jumat, 18 April 2025 - 14:13 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset

Jumat, 18 April 2025 - 09:03 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 17 April 2025 - 23:37 WIB

Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Kamis, 17 April 2025 - 17:00 WIB

Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:57 WIB

Empat IKA Fakultas Trisakti Menyerahkan Surat Dukungan Kepada Maman Abdurrahman di Pra RUA

Berita Terbaru