Gubernur Rohidin Terima Gelar Pangeran Wira Mandala dari Kesultanan Palembang Darussalam

Selasa, 31 Januari 2023 - 13:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Rohidin Terima Pangeran Wira Mandala Palembang Darussalam

Gubernur Rohidin Terima Pangeran Wira Mandala Palembang Darussalam

DETIKINDONESIA.CO.ID,GUBERNUR- Bengkulu Rohidin Mersyah dianugerahi gelar pangeran Wira Mandala Rohidin Mersyah dari Kesultanan Palembang Darussalam. Gelar ini diberikan langsung oleh Sri Sultan Iskandar Mahmud Badaruddin di Balai Raya Semarak Bengkulu pada Senin malam, (30/1/2023).

“Dengan Gelar kebangsawanan ini, yang bersangkutan (Pangeran Wira Mandala Rohidin Mersyah) secara resmi masuk dalam keluarga besar kesultanan Palembang Darussalam,” terangnya usai menyerahkan pin dan keris.

Lanjut Sri Sultan Iskandar Mahmud Badaruddin, Pangeran Wira Mandala memiliki arti yaitu Wira berarti pemimpin atau pahlawan dan Mandala adalah kekuasaan atau teritorial. Jadi ini sesuatu yang sangat luar biasa, Gubernur Rohidin Mersyah dianggap seorang pemimpin yang mampu menaungi seluruh rakyatnya.

“Kesultanan Palembang Darussalam yakin Pangeran Wira Mandala Rohidin Mersyah adalah seorang pemimpin yang mampu membawa kemajuan bagi rakyatnya,” jelas Sri Sultan Mahmud Badaruddin yang juga sebagai Ketua Umum Yayasan Sultan Raja Nusantara (YARASUTRA)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Team
Editor : aisyah
Sumber :

Berita Terkait

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama
PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 15:25 WIB

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati

Senin, 21 April 2025 - 14:46 WIB

Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat

Senin, 21 April 2025 - 10:24 WIB

Gubernur Sherly Laos Gratiskan Uang Komite SMA/SMK/SLB Negeri di Maluku Utara

Senin, 21 April 2025 - 08:57 WIB

Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar

Senin, 21 April 2025 - 08:53 WIB

Hasby Yusuf dan APDESI Malut Jalin Sinergi Bahas Pembangunan Desa

Sabtu, 19 April 2025 - 18:27 WIB

Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah

Sabtu, 19 April 2025 - 18:26 WIB

Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Sabtu, 19 April 2025 - 15:21 WIB

PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia

Berita Terbaru