Home / NTT

Hadiah Spesial Ulang Tahun! Pemda TTU Beri Layanan Medis Gratis

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Saya berharap masyarakat bisa memanfaatkan kesempatan ini sebaik-baiknya. Semakin banyak yang sadar akan pentingnya kesehatan, semakin kuat juga kualitas hidup dan pembangunan daerah kita,” tambah Kamilus.

Program ini menyasar berbagai kelompok usia yang memiliki risiko kesehatan lebih tinggi, mulai dari bayi baru lahir, balita, anak pra-sekolah, hingga lansia. Dengan cakupan luas ini, Pemda TTU berharap angka penyakit kronis dan kematian akibat keterlambatan penanganan dapat ditekan.

Kepala Dinas Kesehatan TTU, Robertus Tjeunfin, menyatakan bahwa PKG merupakan bagian dari program nasional yang bertujuan mengidentifikasi faktor risiko penyakit, mendeteksi kondisi pra-penyakit sebelum berkembang, serta mencegah komplikasi yang bisa berujung fatal.

“Kami telah menyiapkan tenaga medis dan obat-obatan di 26 puskesmas di Kabupaten TTU untuk memastikan layanan ini berjalan optimal,” ungkapnya.

Dengan adanya program ini, Pemda TTU menegaskan komitmennya dalam meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat.

Program PKG bukan sekadar layanan medis, tetapi juga bentuk perhatian pemerintah dalam menghadirkan kebijakan yang langsung menyentuh kebutuhan rakyat.

 

Sumber : Zona Nusantara

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : ZONANUSANTARA

Berita Terkait

Bupati TTU Falent Kebo Hadiri Rakor Bersama Gubernur dan Wagub NTT, Bahas Sejumlah Isu Strategis
Bupati TTU Falent Kebo Hapus Utang, Penjahit Pasar Lama Sampaikan Terima Kasih
Gubernur NTT Nikmati Kopi Detusoko Sambil Menyaksikan Keindahan Alam Ende
Kadis Peternakan TTU Dorong Peningkatan Kesejahteraan Peternak Lewat Distribusi Sapi
Gubernur NTT Berikan Bantuan Rp1,1 Miliar ke SMA Negeri Ndondo, Buka Turnamen SMA Ndondo Cup II
Bupati TTU Jamin Dana Penghematan Mobil Dinas Akan Digunakan untuk Pembangunan Jalan di Kota Kefamenanu
Bupati TTU Falent Kebo Akan Dorong UMKM Lewat Car Free Day Tiap Pekan
Bupati TTU Falent Kebo Bebaskan Tunggakan Sewa Lapak Pedagang Pasar, Pembayaran Dilanjutkan Mei 2025

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 08:29 WIB

GAN Puji Pertemuan Mentan Amran dengan Kementan Yordania, Burhanuddin: Produksi Berkelanjutan DAN Standar Internasional

Rabu, 16 April 2025 - 08:24 WIB

Sinergi Kementerian UMKM RI, CEO Detik Indonesia Siap Menjadi Jembatan Informasi

Selasa, 15 April 2025 - 13:42 WIB

Tokoh Masyarakat Sulut, Prof.Dr OC Kaligis dan Mayjend TNI Rano Tilaar berikan apresiasi dengan terpilihnya Ketua Umum K3

Selasa, 15 April 2025 - 12:27 WIB

Wamen Transmigrasi Viva Yoga Mauladi Dukung UMJ Bangun Smart Village di Kawasan Transmigrasi

Selasa, 15 April 2025 - 10:50 WIB

Rektor UMJ, Ma’mun Murod, Terpilih Jadi Ketua Umum FR-PTMA Periode 2025-2028

Selasa, 15 April 2025 - 06:32 WIB

Angelica Tengker Kembali Pimpin KKK, Komitmen Baru untuk Sulut

Senin, 14 April 2025 - 19:07 WIB

Tanggapan Sejuk LaNyalla Mattalitti Atas Penggeledah KPK di Rumahnya

Senin, 14 April 2025 - 16:53 WIB

Anggota DPR Cantik Ini Minta Pemerintah Segera Menunjuk Duta Besar AS untuk Menghadapi Kebijakan Tarif Impor Trump

Berita Terbaru

Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman didampingi Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim, Wakil Bupati Jumail Mappile saat melakukan kunjungan ke objek wisata Permandian Air Panas Pincara, Masamba, Minggu 13 April 2025 sore. (Detik Indonesia/Palopos)

SULAWESI SELATAN

Gubernur Sulsel Tinjau Objek Wisata Air Panas Pincara

Rabu, 16 Apr 2025 - 11:24 WIB

Gubernur Kalimantan Timur, Rudy Mas’ud. (Detik Indonesia/RRI/Niswar)

KALIMANTAN TIMUR

Gubernur Kaltim: Pendidikan adalah Kunci Memutus Rantai Kemiskinan

Rabu, 16 Apr 2025 - 10:40 WIB